www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk pemain sepak bola Paraguay lihat oscar Romero pemain sepak bola Nama ini menggunakan cara penamaan Spanyol nama keluarga pertama atau paternalnya adalah Romero dan nama keluarga kedua atau maternalnya adalah Galdamez oscar Arnulfo Romero y Galdamez 15 Agustus 1917 24 Maret 1980 adalah seorang prelatus Gereja Katolik di El Salvador yang menjabat sebagai Uskup Agung San Salvador ia berbicara terbuka melawan kemiskinan ketidakadilan sosial pembunuhan dan penyiksaan Pada 1980 Romero dibunuh saat sedang Misa di kapel Rumah Sakit Penyelenggara Ilahi Santooscar Romero y GaldamezUskup Agung San Salvadoroscar RomeroGerejaGereja Katolik RomaKeuskupan agungSan SalvadorTakhtaSan SalvadorPenunjukan3 Februari 1977Awal masa jabatan23 Februari 1977Masa jabatan berakhir24 Maret 1980PendahuluLuis ChavezPenerusArturo RiveraImamatTahbisan imam4 April 1942Tahbisan uskup21 Juni 1970oleh Girolamo PrigioneInformasi pribadiNama lahiroscar Arnulfo Romero y GaldamezLahir 1917 08 15 15 Agustus 1917Ciudad Barrios Departemen San Miguel El SalvadorWafat24 Maret 1980 1980 03 24 umur 62 San Salvador El SalvadorMakamKatedral Metropolitan Juruselamat Kudus San Salvador El SalvadorKewarganegaraanEl SalvadorDenominasiKatolik RomaOrang tuaSantos Romero amp Guadalupe de Jesus GaldamezJabatan sebelumnyaUskup Titular Tambeae 1970 1974 Uskup Auksilier San Salvador 1970 1974 Sekretaris Jenderal Sekretariat Episkopal Amerika Tengah 1971 1972 Uskup Santiago de Maria 1974 1977 SemboyanSentire cum Ecclesia Rasa dengan Gereja Tanda tanganLambangOrang kudusHari heringatan24 MaretVenerasiGereja Katolik Roma El Salvador Komuni AnglikanLutheranGelar orang kudusUskup dan martirBeatifikasi23 Mei 2015San Salvador El Salvadoroleh Kardinal Angelo Amato S D B mewakili Paus FransiskusKanonisasi14 Oktober 2018Lapangan Santo Petrus Kota Vatikanoleh Paus FransiskusAtributBusana uskup agungPelindungKomunikator Kristen 1 El SalvadorBenua AmerikaKeuskupan Agung San SalvadorUmat Kristen yang ditindasCaritas International co pelindung 2 Saat beatifikasi Romero Paus Fransiskus menyatakan bahwa Pelayanannya khas karena perhatian menonjol terhadap kaum papa dan terpinggirkan 3 Dihormati sebagai pahlawan oleh para pendukung teologi pembebasan yang terinspirasi oleh karyanya menurut biografernya Romero tak meminati teologi pembebasan namun teguh mengikuti ajaran Katolik tentang pembebasan dan opsi prefensial terhadap kaum papa 4 menganggap revolusi sosial berdasar pada reformasi dari dalam Meskipun dipandang sebagai konservatif sosial saat ia dilantik menjadi Uskup Agung pada 1977 ia sangat termenung terhadap pembunuhan Rutilio Grande yang terjadi beberapa pekan setelah pelantikannya sendiri dan lebih menjadi aktivis sosial pada masa berikutnya Pada 2010 Majelis Umum Perserikatan Bangsa Bangsa memproklamasikan 24 Maret sebagai Hari Internasional bagi Hak untuk Kebenaran terhadap Kekerasan Hak Asasi Manusia dan Dignitas Korban korban dalam menghargai peran Uskup Agung Romero dalam membela hak asasi manusia Romero aktif mengutuk kekerasan hak asasi manusia dari orang orang yang dimuliakan dan membela prinsip prinsip perlindungan nyawa mempromosikan dignitas manusia dan melawan seluruh bentuk kekerasan Pada 1997 Paus Yohanes Paulus II memberikan gelar Pelayan Allah kepada Romero dan sebab beatifikasi dan kanonisasi dibuka baginya Sebabnya dibekukan namun dibuka lagi oleh Paus Benediktus XVI pada 2012 Ia dideklarasikan menjadi martir oleh Paus Fransiskus pada 3 Februari 2015 dalam rangka beatifikasinya yang diadakan pada 23 Mei 2015 Kelompok kelompok gereja Amerika Latin sering memproklamasikan Romero menjadi santo pelindung tak resmi dari benua Amerika dan atau El Salvador umat Katolik di El Salvador sering menyebutnya San Romero Di luar Katolik Romero dihormati oleh denominasi denominasi Kristen lainnya yang meliputi Gereja Inggris dan Komuni Anglikan melalui Kalender Penyembahan Umum serta setidaknya pada kalender liturgi Lutheran Uskup Agung Romero juga merupakan salah satu dari sepuluh martir abad ke 20 yang digambarkan dalam patung patung di atas Great West Door Westminster Abbey London Pada 2008 majalah A Different View yang berbasis di Eropa mencantumkan Romero sebagai salah satu dari 15 Juara Demokrasi Dunia nya 5 Monsenor oscar RomeroReferensi sunting Oscar Romero patron of Christian communicators in Spanish Aleteia Diakses tanggal 22 March 2015 Romero co patrono di Caritas Internationalis Avvenire 16 May 2015 Diakses tanggal 18 May 2015 Pope Francis sends letter for the beatification of oscar Romero Archbishop Romero had no interest in liberation theology says secretary A Different View Issue 19 January 2008 Pranala luar sunting nbsp Wikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan oscar Romero nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai oscar Romero his page on the Catholic Hierarchy website 1 Diarsipkan 2015 05 18 di Wayback Machine the official website for Archbishop Romero s cause for beatification scheduled for May 23 2015 the Romero Trust ctu edu Diarsipkan 2017 09 23 di Wayback Machine the Chicago area based Catholic Theological Union s CTU Romero Scholars Program the United States Conference of Catholic Bishops USCCB prayer composed by Bishop Kenneth Untener of the Roman Catholic Diocese of Saginaw for use in a 1979 homily by Detroit s Cardinal John Dearden for departed priests but allegedly attributed to but never spoken by Archbishop Romero can be used as a prayer for his cause and or to him the official YouTube channel for his beatification a YouTube video called The Last Journey of Oscar Romero SUPER MARTYRIO a blog about the martyrdom of Romero Collection of Romero s homilies and meditations Diarsipkan 2009 09 23 di Archive is Remembering Archbishop Oscar Romero Diarsipkan 2009 01 02 di Wayback Machine several contemporary and memorial articles Article on Romero Diarsipkan 2016 10 24 di Wayback Machine contains picture of Lentz icon Learn from History 31st Anniversary of the Assassination of Archbishop Oscar Romero The National Security Archive Romero A description of the pursuit of justice for oscar Romero El Salvador Marks Archbishop Oscar Romero s Murder by BBC News How we killed Archbishop Romero Interviews with Captain Alvaro Rafael Saravia and others Witnessing massacre of Romero s funeral Diarsipkan 2011 07 27 di Wayback Machine Video footage and pictures of the massacre in front of the Cathedral Fundacion Monsenor Romero Diarsipkan 2013 01 19 di Wayback Machine Monsignor Romero Foundation website Westminster Abbey oscar Romero Archbishop Oscar Romero A Shepherd s Diary Archbishop Romero s diary in English It covers the time between March 31 1978 and March 20 1980 Romero s awareness of the historic importance of what was happening in the Church of San Salvador impelled him to maintain this other and more personal record of his pastoral activities Jerman oscar Romero dalam katalog Perpustakaan Nasional Jerman Templat Hl Lex Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title oscar Romero amp oldid 24246056