www.wikidata.id-id.nina.az
Konvensi Menentang Penyiksaan dan Perlakuan atau Penghukuman Lain yang Kejam Tidak Manusiawi atau Merendahkan Martabat Manusia 6 bahasa Inggris Convention against Torture and Other Cruel Inhuman or Degrading Treatment or Punishment yang lebih umum disebut sebagai Konvensi Perserikatan Bangsa Bangsa Menentang Penyiksaan bahasa Inggris United Nations Convention against Torture UNCAT adalah sebuah traktat hak asasi manusia internasional di bawah naungan Perserikatan Bangsa Bangsa yang ditujukan untuk menghindari penyiksaan dan perlakuan atau hukuman lain yang kejam tidak manusiawi dan merendahkan martabat manusia di seluruh dunia Konvensi tersebut mewajibkan negara negara untuk mengambil tindakan efektif untuk menghindari penyiksaan di wilayah manapun yang berada di bawah yurisdiksi mereka dan melarang negara negara untuk mendeportasi seseorang ke suatu negara apabila terdapat alasan alasan yang kuat untuk meyakini bahwa orang tersebut dapat menjadi korban penyiksaan di negara tersebut Konvensi Perserikatan Bangsa Bangsa Menentang PenyiksaanNama panjang Konvensi Menentang Penyiksaan dan Perlakuan atau Hukuman Lain yang Kejam Tidak Manusiawi dan Merendahkan Martabat Manusia partai negara negara yang menandatanganinya namun tak meratifikasikannya negara yang tak menandatanganinyaJenisKonvensi HAMDirancang10 Desember 1984 1 Ditandatangani4 Februari 1985 2 LokasiNew YorkEfektif26 Juni 1987 1 Syarat20 ratifikasi 3 Penanda tangan83 1 Pihak164 1 PenyimpanSekjen PBB 4 BahasaArab Tionghoa Inggris Prancis Rusia dan Spanyol 5 Convention against Torture di WikisourceReferensi sunting a b c d Convention against Torture and Other Cruel Inhuman or Degrading Treatment or Punishment United Nations Treaty Collection Diakses tanggal 2018 06 26 General Assembly resolution 40 128 13 December 1985 Status of the Convention against Torture and Other Cruel Inhuman or Degrading Treatment or Punishment A RES 40 128 under 2 Convention Against Torture Diarsipkan 9 November 2007 di Wayback Machine Article 27 Retrieved on 30 December 2008 Convention Against Torture Diarsipkan 9 November 2007 di Wayback Machine Article 25 Retrieved on 30 December 2008 Convention Against Torture Diarsipkan 9 November 2007 di Wayback Machine Article 33 Retrieved on 30 December 2008 Undang Undang Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 1998 Pranala luar sunting nbsp Wikisumber memiliki naskah asli yang berkaitan dengan artikel ini Convention against Torture and Other Cruel Inhuman or Degrading Treatment or Punishment Official text of the Convention List of parties Diarsipkan 2010 11 08 di Wayback Machine Optional Protocol U N Committee against Torture Human Rights Watch summary of the Convention List of links to other related documents Human Rights First Tortured Justice Using Coerced Evidence to Prosecute Terrorist Suspects 2008 Human Rights First Leave No Marks Enhanced Interrogation Techniques and the Risk of Criminality International Rehabilitation Council for Torture Victims IRCT What is torture Defining torture Diarsipkan 2021 09 25 di Wayback Machine Introductory note by Hans Danelius procedural history note and audiovisual material on the Convention against Torture and Other Cruel Inhuman or Degrading Treatment or Punishment in the Historic Archives of the United Nations Audiovisual Library of International Law UN Convention against Torture 1984 2014 Research Guide UNOG Library UN Convention against Torture 1984 2014 Bibliography Books Articles UNOG Library Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Konvensi Perserikatan Bangsa Bangsa Menentang Penyiksaan amp oldid 22001973