www.wikidata.id-id.nina.az
Superordo Xenarthra adalah kelompok mamalia berplasenta masih ada saat ini hanya di Amerika dan diwakili oleh pemakan semut kungkang pohon dan armadilo Asal usulnya dapat ditelusuri sampai kala Paleosen 59 juta tahun yang lalu di Amerika Selatan 1 Xenarthra berkembang dan berdiversifikasi secara luas di Amerika Selatan selama periode panjang isolasi Mereka menyerbu Antilles pada Miosen awal dan mulai sekitar 9 juta tahun yang lalu mereka menyebar ke Amerika Tengah dan Amerika Utara sebagai bagian dari Great American Interchange 2 Hampir semua xenarthra megafaunal yang sebelumnya berlimpah seperti kungkang tanah gliptodonta dan Pampatheriidae menjadi punah pada akhir Pleistosen XenarthraTaksonomiKerajaanAnimaliaFilumChordataKelasMammaliaSuperordoXenarthraCope 1889Ordo dan upaordoOrdo Cingulata Ordo PilosaUpaordo Folivora Upaordo VermilinguaLihat teks untuk detaillbsReferensi Sunting O Leary M A Bloch J I Flynn J J Gaudin T J Giallombardo A Giannini N P Cirranello A L 2013 The placental mammal ancestor and the post K Pg radiation of placentals Science 339 6120 662 667 doi 10 1126 science 1229237 Woodburne Michael O 2010 The Great American Biotic Interchange Dispersals Tectonics Climate Sea Level and Holding Pens Journal of Mammalian Evolution 17 4 245 264 doi 10 1007 s10914 010 9144 8 PMC 2987556 nbsp PMID 21125025 Pranala luar Sunting nbsp Lihat informasi mengenai xenarthra di Wiktionary nbsp Wikispecies mempunyai informasi mengenai Xenarthra nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Xenarthra Wildman Derek E Chen Caoyi Erez Offer Grossman Lawrence I Goodman Morris Romero Roberto 2006 Evolution of the mammalian placenta revealed by phylogenetic analysis Proceedings of the National Academy of Sciences 103 9 3203 8 Bibcode 2006PNAS 103 3203W doi 10 1073 pnas 0511344103 JSTOR 30048561 PMC 1413940 nbsp PMID 16492730 Armadillos Biology Ecology and Images Armadillo Online November 2012 Diakses tanggal January 2013 Periksa nilai tanggal di accessdate bantuan Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Xenarthra amp oldid 18705993