www.wikidata.id-id.nina.az
Wishwarupa Darshana Yoga adalah bab kesebelas dalam kitab Bhagawadgita Bab ini terdiri dari 55 sloka Dalam bahasa Sanskerta visvarupa berarti wujud semesta Dalam bab ini Kresna menunjukkan wujudnya yang sebenarnya kepada Arjuna setelah Arjuna diberikan penglihatan dewata dalam bab ini dideskripsikan bahwa wujud semesta Kresna sangat luar biasa agung tak terbatas memenuhi angkasa dan cemerlang Wujud semesta Kresna suntingDalam sloka ke 16 disebutkan aneka bahudara vaktra netram pasyami tvam sarvato nantarupam na ntam na madhyam na punas tava dim pasyami visvesvara visvarupaTerjemahan kulihat Engkau dalam wujud tak terbatas di segala penjuru dengan tangan perut muka dan mata tak terhitung jumlahnya tetapi aku tak melihat akhir pertengahan dan permulaan Mu O Tuhan seru sekalian alam O rupa alam semestaDeskripsi sunting Bhagawadgita mendeskripsikan wujud semesta Kresna dengan berbagai tangan perut dan wajah yang tak terhitung jumlahnya Dideskripsikan pula dengan mahkota gada dan atribut mewah lainnya yang tersebar di mana mana Wujud semesta Kresna juga dihiasi dengan taring taring mengerikan Para manusia berduyun duyun memasuki mulut Nya dan yang tersangkut langsung remuk menjadi abu Kresna menjelaskan bahwa ia juga adalah sang waktu penghancur dunia Ia turun ke bumi untuk memusnahkan para manusia yang jahat Setelah menunjukkan wujud semestanya Kresna kembali ke wujud manusia nbsp Artikel bertopik agama Hindu ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Wiswarupa Darsana Yoga amp oldid 13135984