www.wikidata.id-id.nina.az
Vidzeme Livonia Vidumō adalah salah satu wilayah sejarah dan budaya di Latvia Secara harfiah Vidzeme berarti Tanah Pertengahan Wilayah ini terletak di sebelah utara Sungai Daugava Kadang kadang wilayah ini juga disebut dengan nama Jermannya yaitu Livland atau dalam bahasa Latin disebut Livonia walaupun wilayah ini hanya mencakup sebagian kecil wilayah Livonia abad pertengahan dan hanya setengah wilayah Livonia Swedia Vidzeme Vidzeme RegionLambangNegara LatviaPopulation 251 665 2003 Sejarah SuntingPada zaman dahulu wilayah Vidzeme dihuni oleh orang orang Latgalia dan Liv di dekat pesisir Teluk Riga dan di sepanjang wilayah hilir Sungai Daugava dan Gauja Sebelum periode penaklukan Jerman pada abad ke 13 Sungai Daugava merupakan batas antara wilayah Liv dan Latgalia di timur Daugava dengan wilayah orang Semigalia dan Selonia di tepi kiri sungai Setelah meletusnya Perang Livonia sebagian wilayah Konfederasi Livonia di tepi timur Sungai Daugava dan Patrimoni Riga diserahkan kepada Persemakmuran Polandia Lituania Namun seusai berakhirnya Perang Polandia Swedia pada tahun 1629 Swedia memperoleh bagian barat Livonia hingga mencapai Sungai Aiviekste Sungai ini kini menjadi batas antara Vidzeme dengan Latgale Pada masa Perang Utara Besar Livonia Swedia ditaklukkan oleh Kekaisaran Rusia dan secara resmi diserahkan kepada Rusia berdasarkan Perjanjian Nystad pada tahun 1721 Wilayah ini kemudian menjadi bagian dari Kegubernuran Livonia Pranala luar SuntingPortal Wisata Vidzeme Universitas VidzemeKoordinat 57 20 N 25 37 E 57 333 N 25 617 E 57 333 25 617 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Vidzeme amp oldid 13122079