www.wikidata.id-id.nina.az
Universitas Aisyiyah Bandung atau disingkat UNISA Bandung adalah sebuah universitas swasta yang berada di Kota Bandung tepatnya di Jalan KH Ahmad Dahlan Dalam No 6 Jawa Barat Universitas ini berada di bawah naungan Persyarikatan Muhammadiyah 1 Universitas Aisyiyah BandungMotoKampus IslamiJenisPerguruan Tinggi SwastaDidirikan17 Oktober 2014 9 tahun lalu 2014 10 17 AfiliasiPersyarikatan MuhammadiyahRektorTia Setiawati S Kp M Kep Ns Sp Kep AnAlamatJl KH Ahmad Dahlan Dalam No 6 Kota Bandung Situs webunisa bandung ac id Daftar isi 1 Sejarah 2 Fakultas dan program studi 3 Referensi 4 Pranala luarSejarah suntingUniversitas Aisyiyah Bandung merupakan penggabungan dari Akademi Kebidanan Akbid Syahida Tasikmalaya dan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan STIKes Aisyiyah Bandung tahun 2020 2 Cikal dari STIKes Aisyiyah Bandung adalah Sekolah Pengatur Rawat SPR Aisyiyah Bandung 3 yang didirikan berdasarkan SK Departemen Kesehatan Nomor 51 E V Pend 72 tertanggal 30 Juli 1972 Pada tanggal 16 Desember 1981 SPR Aisyiyah Bandung berubah menjadi Sekolah Perawat Kesehatan SPK Aisyiyah Bandung melalui SK Departemen Kesehatan RI No 166 Kep Diklat Kesehatan 1981 Pada tahun 1990 SPK Aisyiyah Bandung membuka program pendidikan bidan swadaya Pada tahun 1992 SPK Aisyiyah Bandung membuka program pendidikan bidan BKKBN Dari tahun 1993 sampai dengan tahun 1996 SPK Aisyiyah Bandung membuka program pendidikan bidan swadaya dan bidan desa Pada tanggal 23 Juni 1999 SPK Aisyiyah Bandung berubah menjadi Akademi Keperawatan Akper Aisyiyah Bandung melalui SK Departemen Kesehatan nomor HK 00 06 1 3 1774 Maka sejak tahun ajaran 1999 2000 Akper Aisyiyah Bandung mulai menerima mahasiswa Program Diploma III pendidikan keperawatan Pada tahun 2002 Akper Aisyiyah Bandung mulai menghasilkan lulusan ahli madya keperawatan pertama Pada November 2004 Akademi Keperawatan Aisyiyah Bandung mengalihkan pembinaannya dari naungan Departemen Kesehatan ke Departemen Pendidikan Nasional hingga sekarang Merujuk kepada Rencana Induk Pengembangan Pimpinan Wilayah Aisyiyah Jawa Barat pada tahun 2007 didirikan Akademi Kebidanan AKBID Aisyiyah Bandung sesuai dengan Rekomendasi BPPSDM Depkes No HK 03 2 4 1 01834 dan Ijin Mendiknas RI No 85 D 0 2007 Setelah itu dilakukan perpanjangann AKBID Aisyiyah Bandung dengan Surat Ijin Mendiknas RI No 3115 D T K IV 2009 pada tanggal 14 Agustus 2009 Untuk memenuhi kebutuhan tenaga keperawatan setingkat sarjana maka Akademi Keperawatan dan Akademi Kebidanan Aisyiyah beralih bentuk menjadi Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan STIKes sebagai landasan dibukanya program studi S 1 Keperawatan berdasarkan SK Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nasional Nomor 169 E O 2012 tanggal 14 Mei 2012 Tahun 2018 STIKes Aisyiyah Bandung mengalihkan Badan Penyelenggaranya dari Pimpinan Wilayah Aisyiyah Jawa Barat ke Pimpinan Pusat Muhammadiyah Hal ini dilakukan sesuai dengan instruksi Pimpinan Pusat Muhammadiyah Sementara itu cikal yang lain Akademi Kebidanan Syahida Komunika AKSK didirikan pada tanggal 3 Oktober 2006 melalui surat keputusan Mendiknas Dikti RI N0 230 D O 2006 4 AKSK telah terakreditasi berdasarkan UU DIKTI No 12 Tahun 2012 Penyelenggara AKSK adalah Yayasan Syahidah Komunika Kemudian berdasarkan surat permohonan Ketua Umum Pimpinan Pusat Aisyiyah Nomor 239 PPA A X 2019 pada tanggal 28 Oktober 2019 tentang permohonan penggabungan Akademi Kebidanan Syahida Komunika Tasikmalaya dan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Aisyiyah Bandung serta surat rekomendasi Kepala Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah IV Nomor T 249 L4 KL 00 00 2019 tanggal 9 September 2019 tentang kelayakan penggabungan Akademi Kebidanan Syahida Komunika Tasikmalaya dengan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Aisyiyah Bandung maka pada tanggal 28 September 2020 Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia memberikan izin penggabungan Akademi Kebidanan Syahida Komunika dan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Aisyiyah Bandung Dengan demikian terbentuklah Universitas Aisyiyah Bandung 3 Fakultas dan program studi suntingUniversitas Aisyiyah Bandung menyelenggarakan tiga fakultas 5 Fakultas Ilmu Kesehatan memiliki 4 empat Program Studi yaitu S1 Keperawatan terakreditasi BAIK SEKALI S1 Kebidanan terakreditasi BAIK Profesi Ners terakreditasi BAIK SEKALI Profesi Pendidikan Bidan terakreditasi BAIK Fakultas Sains dan Teknologi memiliki 1 satu Program Studi yaitu S1 Desain Komunikasi Visual terakreditasi BAIK Fakultas Ekonomi Bisnis dan Ilmu Sosial memiliki 2 dua Program Studi yaitu S1 Pariwisata terakreditasi BAIK S1 Perdaganan Internasional terakreditasi BAIK Referensi sunting Dikti Sisinfo 2019 Direktori Perguruan Tinggi dalam bahasa Indonesia Diakses tanggal 2 Januati 2023 via LLDikti 4 Periksa nilai tanggal di access date bantuan Pemeliharaan CS1 Bahasa yang tidak diketahui link pranala nonaktif permanen Erna Sevima 6 Juli 2022 Alih Bentuk Unisa Bandung Buka Program Studi Baru dalam bahasa Indonesia Diakses tanggal 2 Januati 2023 via Sevima Periksa nilai tanggal di access date bantuan Pemeliharaan CS1 Bahasa yang tidak diketahui link a b Dhita MDI 24 Oktober 2021 Profil Universitas Aisyiyah Bandung UNISA Bandung dalam bahasa Indonesia Diakses tanggal 11 Januari 2023 via Edupedia Pemeliharaan CS1 Bahasa yang tidak diketahui link Pangkalan Data Pendidikan Tinggi 2020 Akademi Kebidanan Syahidah Komunika dalam bahasa Indonesia Diakses tanggal 11 Januari 2023 Pemeliharaan CS1 Bahasa yang tidak diketahui link Program Studi Unisa Bandung dalam bahasa Indonesia 2022 Diakses tanggal 2 Januati 2023 via Unisa Bandung Periksa nilai tanggal di access date bantuan Pemeliharaan CS1 Bahasa yang tidak diketahui link Pranala luar sunting Indonesia unisa bandung ac id Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Universitas 27Aisyiyah Bandung amp oldid 23787937