www.wikidata.id-id.nina.az
Traktat Grosswardein atau Traktat Nagyvarad adalah perjanjian perdamaian rahasia antara Ferdinand I dari Kekaisaran Romawi Suci dengan Janos Szapolyai yang ditandatangani di Grosswardein Varad kini Oradea Rumania pada tanggal 24 Februari 1538 1 Dalam traktat ini Kerajaan Hungaria dibagi Zapolya diakui sebagai Raja Hungaria sementara Ferdinand tetap menguasai wilayah barat Hungaria dan diakui sebagai penerus tahta Hungaria Zapolya memperoleh kekuasaan atas dua per tiga wilayah negara Segera sebelum kematian Zapolya istrinya melahirkan seorang putra yaitu Janos II Sigismund Zapolya Zapolya meninggal pada tahun 1540 dan bangsawan Hungaria mengakui Janos Sigismund sebagai raja Sultan Utsmaniyah Suleiman I juga mengakui Janos Sigismund sebagai raja dan sebagai vassalnya Referensi sunting Istvan Keul Early modern religious communities in East Central Europe ethnic diversity denominational plurality and corporative politics in the principality of Transylvania 1526 1691 BRILL 2009 hal 40 nbsp Artikel bertopik sejarah ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Traktat Nagyvarad amp oldid 23328706