www.wikidata.id-id.nina.az
Tautan data taktis bahasa Inggris tactical data link disingkat TDL atau data link taktis adalah penggunaan tautan data standar pada komunikasi melalui gelombang radio atau kabel yang digunakan oleh pasukan bersenjata AS dan negara NATO Semua sistem militer C3 menggunakan TDL standar untuk mengirim menyampaikan dan menerima data taktis Pod Advanced Data Link AN AWW 13 pada P 3C Orion di Okinawa Jepang F 18C dengan rudal SLAM ER dan pod AWW 13 sedang terbang g Daftar isi 1 Perubahan terminologi 2 Karakter data link taktis 3 Standar TDL di NATO 4 TDL di Indonesia 5 Lihat pula 6 ReferensiPerubahan terminologi suntingIstilah tactical digital information link TADIL dibuat usang sesuai panduan DISA dan sekarang lebih sering dilihat sebagai tautan data taktis TDL Karakter data link taktis suntingTDL dicirikan oleh format pesan dan transmisi standarnya Ini biasanya ditulis sebagai lt Message Format gt lt Transmission Format gt Standar TDL di NATO suntingDi NATO standar tautan data taktis sedang dikembangkan oleh Data Link Working Group DLWG dari Information Systems Sub Committee ISSC sejalan dengan STANAG yang sesuai TDL di Indonesia suntingIndonesia memiliki wilayah laut yang begitu luas sehingga cukup memakan waktu bagi TNI AL untuk melakukan patroli Untuk itu Skadron Udara 5 pun memikul tugas operasi untuk membantu patroli wilayah maritim Indonesia yang begitu luas untuk membantu dan mendukung pelaksanaan tugas pengintaian dan pengamatan yang dilakukan TNI AL PT Len Industri kini tengah melakukan pengembangan combat data link system untuk mendukung misi intai strategis Skadron Udara 5 Pengembangan sistem tersebut akan memberikan layanan jaringan nasional sehingga dapat mengirimkan data secara real time ke operator yang ada di darat 1 2 3 Dengan adanya sistem tersebut data data yang di dapat saat melakukan operasi pengintaian dan pengamatan dapat diolah dan dianalisa oleh pihak berwenang yang ada di darat untuk kemudian diambil tindakan dalam hal ini TNI Angkatan Laut melalui Koarmatim ataupun Koarmabar Semantara wilayah yang menjadi cakupan operasi Skadron Udara 5 yakni meliputi Alur Laut Kepulauan Indonesia ALKI I ALKI II ALKI III dan wilayah pulau Ambalat Lihat pula suntingTransmisi data Tautan data AN AXQ 14 Data Link System AN AWW 13 Advanced Data Link pod AN ASW 55 Data Link PodReferensi sunting Redaksi 2017 05 03 PT Len Industri Kembangkan Combat Data Link System Untuk Skadron Udara 5 defense studies blogspot com Diakses tanggal 2021 01 18 Sontani Roni 2020 12 11 Pelatihan Communication Tactical Data Link System CTDLS di Koopsau I airspace review com Diakses tanggal 2021 01 18 Redaksi 2018 LenLINK Tactical Data Link Solution kkip go id Diakses tanggal 2021 01 18 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Tautan data taktis amp oldid 25062193