www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan Mohon bantu kami mengembangkan artikel ini dengan cara menambahkan rujukan ke sumber tepercaya Pernyataan tak bersumber bisa saja dipertentangkan dan dihapus Cari sumber Tapin Utara Tapin berita surat kabar buku cendekiawan JSTOR Mei 2019 Tapin Utara adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Tapin Kalimantan Selatan Indonesia Di wilayah kecamatan ini juga adalah sebagai ibu kota Kabupaten Tapin yaitu Kota Rantau dengan luas 41 36 km atau 57 85 persen dari luas kecamatan Tapin Utara Di kecamatan ini juga akan dibangun sebuah kawasan kota baru yang berfungsi sebagai ibu kota Kabupaten Tapin dengan nama Rantau Baru 1 dengan luas 300 hektare Tapin UtaraKecamatanPeta lokasi Kecamatan Tapin UtaraNegara IndonesiaProvinsiKalimantan SelatanKabupatenTapinPemerintahan CamatRini Yustina SSTP MMPopulasi Total25 885 jiwaKode Kemendagri63 05 04Kode BPS6305070Luas71 49 km Desa kelurahan12 4Batas wilayah SuntingBatas batas wilayah kecamatan Tapin Utara adalah sebagai berikut Utara Kecamatan BakaranganTimur Kecamatan Lok PaikatSelatan Kecamatan BungurBarat Kecamatan Tapin TengahDesa dan Kelurahan1 Desa Antasari 2 Desa Antasari Hilir 3 Desa Badaun 4 Desa Banua Halat Kanan 5 Desa Banua Halat Kiri 6 Desa Banua Hanyar 7 Desa Banua Hanyar Hulu 8 Desa Jingah Babaris 9 Desa Kakaran 10 Desa Keramat 11 Desa Lumbu Raya 12 Desa Perintis Raya 13 Kelurahan Kupang 14 Kelurahan Rangda Malingkung 15 Kelurahan Rantau Kanan 16 Kelurahan Rantau KiwaReferensi Sunting Kawasan Rantau Baru akan dibangun Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019 01 18 Diakses tanggal 2010 01 24 nbsp Artikel bertopik kecamatan di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Tapin Utara Tapin amp oldid 24338077