www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk zona Nepal lihat Zona Lumbini Lumbini Sanskerta ल म ब न yang indah adalah sebuah tempat ziarah Buddhis di distrik Kapilavastu Nepal dekat perbatasan India Ini adalah tempat di mana Ratu Mayadevi dikisahkan telah melahirkan Pangeran Siddhartha Gautama yang pada akhirnya disebut sebagai Buddha Gautama pendiri Ajaran Buddha Sang Buddha hidup antara tahun 563 sampai dengan 483 SM Taman Lumbini adalah salah satu dari empat tempat suci untuk berziarah yang sudah ada sejak zaman kehidupan Buddha Gautama Ketiga tempat suci lainnya adalah di Kushinagar Bodh Gaya dan Sarnath Lumbini Tempat Lahir Siddharta GautamaSitus Warisan Dunia UNESCOTipeBudayaKriteriaiii viNomor identifikasi666Kawasan UNESCOAsia PasifikTahun pengukuhan1997 sesi ke 21 Lumbini terletak di kaki gunung Himalaya 1 25 km sebelah timur kota Kapilavastu kerajaan di mana Pangeran Siddhartha menghabiskan 29 tahun usianya Kapilavastu adalah nama tempat tersebut dan juga nama dari distrik sekitarnya Lumbini memiliki sejumlah tempat ibadah termasuk Vihara Mayadevi dan vihara vihara lain yang masih dalam proses pembangunan Juga di sini terdapat Puskarini atau Kolam Suci tempat di mana ibu Pangeran Siddhartha mengambil ritual mandi sesaat sebelum melahirkan dan di mana Pangeran Siddhartha pun mandi untuk pertama kalinya serta terdapat pula sisa sisa istana Kapilavastu Di situs lain dekat Lumbini merupakan tempat Buddha sebelum Buddha Gautama menurut cerita lahir mencapai pencerahan dan akhirnya melepaskan bentuk keduniawian Lokasi Lumbini Nepal Daftar isi 1 Pada Masa Kehidupan Buddha 2 Penemuan Kembali 3 Lumbini Saat Ini 4 Galeri 5 Referensi 5 1 Catatan 6 Pranala luarPada Masa Kehidupan Buddha SuntingPada masa kehidupan Buddha Gautama Lumbini adalah sebuah taman yang terletak di antara Kapilavastu dan Devadaha Disanalah Pangeran Siddhartha calon Buddha lahir 2 Sebuah pilar saat ini berdiri menandai titik kunjungan Asoka di Taman Lumbini Menurut sebuah prasasti di pilar tersebut pilar itu ditempatkan di sana oleh orang orang yang bertanggung jawab atas taman Lumbini untuk memperingati kunjungan dan hadiah dari Raja Asoka Taman itu sebelumnya dikenal sebagai Rummindei dua mil sebelah utara Bhagavanpura Dalam Sutta Nipata vs 683 disebutkan bahwa Buddha lahir di sebuah desa dari suku Sakya di Lumbineyya Janapada Sang Buddha tinggal di Lumbinivana selama kunjungannya ke Devadaha dan disana Dia membabarkan Devadaha Sutta 3 Penemuan Kembali SuntingPada tahun 1896 para arkeolog Nepal dengan usaha Khadga Samsher Rana menemukan pilar yang terbuat dari batu besar di situs tersebut yang dikaitkan dengan Raja Ashoka Catatan yang dibuat oleh peziarah Cina Fa Xian juga digunakan dalam proses identifikasi situs terkenal relijius ini Lumbini Saat Ini SuntingLumbini pada tahun 1997 menjadi Situs Warisan Dunia UNESCO khusus dinominasikan untuk program Warisan Dunia Internasional Situs suci Taman Lumbini dibatasi oleh zona besar kebiaraan di mana hanya vihara saja yang dapat dibangun tidak ada toko hotel ataupun restoran Zona ini dibagi menjadi zona timur dan zona barat Zona timur memiliki vihara vihara berbasis Theravada sedangkan zona barat memiliki vihara vihara berbasiskan tradisi Mahayana dan Vajrayana Di dalam situs suci Taman Lumbini ini terdapat reruntuhan vihara kuno sebuah pohon suci Bodhi kolam mandi kuno pilar Asoka dan vihara Mayadevi tempat di mana kelahiran Buddha tepat berada Dari awal pagi hingga sore hari para peziarah dari berbagai negara melakukan bacaan dan meditasi di situs tersebut Galeri Sunting Pohon Bodhi dan kolam di Lumbini Tempat Kelahiran Buddha Gautama Pilar Asoka Api Perdamaian AbadiReferensi Sunting Kuil Buddha india Tour Candi Budha Candi Budha di India Candi Budha India Tour Ji52 54 Kvu 97 559 AA i 10 MA ii 924 BuA 227 Cv li 10 dll MA ii 810 Catatan Sunting Artikel ini diterjemahkan dari artikel Wikipedia Lumbini lebih detilnya dari versi ini Pranala luar Sunting Wikimedia Commons memiliki media mengenai Lumbini Wikivoyage memiliki panduan wisata Lumbini Inggris Entry on Lumbini dalam Dictionary of Pali Proper Names Inggris WelcomeNepal com Lumbini Tempat untuk melihat Inggris Buddha studi Ziarah Lumbini Tempat lahir Buddha Inggris Lumbini Photo Gallery Diarsipkan 2013 07 13 di Wayback Machine Koordinat 27 28 02 N 83 16 30 E 27 467155 N 83 274908 E 27 467155 83 274908 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Taman Lumbini amp oldid 21720767