www.wikidata.id-id.nina.az
Takur tengeretStatus konservasiRisiko Rendah IUCN 3 1 1 Klasifikasi ilmiahKerajaan AnimaliaFilum ChordataKelas AvesOrdo PiciformesFamili CapitonidaeGenus MegalaimaSpesies M australisNama binomialMegalaima australis Horsfield 1821 Takur tengeret bahasa Latin Megalaima australis adalah spesies burung dari keluarga Capitonidae dari genus Megalaima Burung ini merupakan jenis burung pemakan buah buahan Ficus serangga yang memiliki habitat di hutan primer hutan sekunder perkebunan tersebar sampai ketinggian 2 000 m dpl Ciri ciri suntingTakur tengeret memiliki tubuh berukuran kecil 18 cm Mahkota dan dagu biru Setrip malar dan garis pada tenggorokan hitam 2 Pipi dan dada atas kuning ras Jawa Tubuh bagian atas dan sayap hijau Tubuh bagian bawah hijau Iris coklat paruh hitam kaki abu abu kehijauan Duduk diam bergabung dengan burung lain Sarang berupa lubang kecil pada pohon mati Telur warna putih jumlah 2 butir Berbiak bulan Juni Penyebaran suntingIndia Timur Cina Barat daya Sumatra Kalimantan Jawa Bali Referensi suntingbio undip ac id Diarsipkan 2012 07 06 di Wayback Machine BirdLife International 2012 Megalaima australis IUCN Red List of Threatened Species Version 2012 1 International Union for Conservation of Nature Diakses tanggal 16 July 2012 Pemeliharaan CS1 Menggunakan parameter penulis link Robson Craig 2007 NEW HOLLAND FIELD GUIDE TO THE BIRDS OF SOUTH EAST ASIA THAILAND PENINSULAR MALAYSIA SINGAPORE VIETNAM CAMBODIA LAOS MYANMAR London New Holland hlm 40 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan nbsp Artikel bertopik burung ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Takur tengeret amp oldid 25342303