www.wikidata.id-id.nina.az
Festival Sziget Sziget diucapkan ˈsiɡɛt simak dalam bahasa Hungaria berarti pulau adalah salah satu festival musik dan kebudayaan terbesar di Eropa Festival ini diadakan setiap bulan Agustus di Pulau obuda di Budapest utara Hungaria Festival SzigetLokasi Budapest HungariaTahun diselenggarakan 1993 sekarangPendiri Muller Peter Sziami Karoly Gerendai dan lain lainTanggal Tujuh hari biasanya pada minggu pertama bulan AgustusGenre Rock alternative rock psychedelic rock punk rock heavy metal pop synthpop reggae hip hop indie world electronicSitus web sziget wbr huFestival yang berlangsung selama sepekan ini telah berubah dari acara mahasiswa yang kecil pada tahun 1993 menjadi salah satu festival musik terpenting di Eropa dan sekitar setengah pengunjungnya berasal dari luar Hungaria khususnya dari Eropa Barat 1 Pada tahun 2011 Sziget dipilih oleh The Independent sebagai salah satu dari lima festival terbaik di Eropa 2 Festival ini juga pernah menang dua kali dalam ajang European Festivals Awards untuk kategori Best Major European Festival pada tahun 2011 dan 2014 3 Catatan kaki sunting Latest Singapore and International News on xinmsn News News sg msn com 2014 06 12 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012 05 30 Diakses tanggal 2014 06 27 Index Kultur A Sziget az ot legjobb fesztival kozott van Index hu 2011 03 10 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011 06 28 Diakses tanggal 2014 06 27 Sziget Best Major European Festival szigetfestival com 2015 01 15 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015 07 01 Diakses tanggal 2019 01 09 nbsp Artikel bertopik lagu musik atau alat musik ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Festival Sziget amp oldid 24251146