www.wikidata.id-id.nina.az
Svantovit juga dieja Svantevit Sveti Vid Swantewit Svetovit Svatovit Swietowit atau Svyatovit adalah salah satu dewa dalam kepercayaan paganisme Slavia Svantovit adalah dewa perang dan juga dianggap sebagai dewa tertinggi oleh suku Rani di pulau Rugen Dewa ini serupa dengan dewa Perun yang merupakan dewa tertinggi yang dipercayai oleh suku suku Slavia lainnya Dewa dalam kepercayaan Slavia sering kali memiliki lebih dari satu kepala Svantovit memiliki empat kepala dan setiap kepala melihat ke arah langit Setiap arah diberi warnanya sendiri utara diberi warna putih barat diberi warna merah selatan hitam dan timur hijau Dewa Svantovit yang berkepala empat Wikimedia Commons memiliki media mengenai Svetovid Pusat pemujaan dewa Svantovit terletak di Tanjung Arkona di pulau Rugen Di situ terdapat patung kayu dewa Svantovit yang memiliki empat kepala dan dengan tanduk yang diisi oleh wine Patung ini terdapat di dalam kuil yang berbentuk persegi panjang di Jaromarsburg Tempat ini dihancurkan oleh Raja Denmark Valdemar I pada tahun 1168 Daftar pustaka suntingZdenek Vana Text Pavel Vacha Photos Die Welt der alten Slawen Artia Praha 1983 Alfried Wieczorek Hans Martin Hinz Hrsg Europas Mitte um 1000 Theiss Stuttgart 2000 ISBN 3 8062 1544 8 nbsp Artikel bertopik mitologi mitos atau legenda ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Svantovit amp oldid 16729603