www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini Untuk keterangan lebih lanjut klik tampil di bagian kanan Mengganti markah HTML dengan markah wiki bila dimungkinkan Tambahkan pranala wiki Bila dirasa perlu buatlah pautan ke artikel wiki lainnya dengan cara menambahkan dan pada kata yang bersangkutan lihat WP LINK untuk keterangan lebih lanjut Mohon jangan memasang pranala pada kata yang sudah diketahui secara umum oleh para pembaca seperti profesi istilah geografi umum dan perkakas sehari hari Sunting bagian pembuka Buat atau kembangkan bagian pembuka dari artikel ini Susun header artikel ini sesuai dengan pedoman tata letak Tambahkan kotak info bila jenis artikel memungkinkan Hapus tag templat ini Suite bergamasque merupakan salah satu suita piano paling terkenal yang diciptakan oleh musisi klasik Prancis yaitu Claude Debussy Suita ini pertama kali mulai disusun sekitar tahun 1890 dan kemudian mendapat revisi yang relatif mencolok sebelum dipublikasikan pada tahun 1905 Suita ini terdiri dari empat babak atau bagian Bagian ke 3 merupakan bagian yang paling terkenal dan diberi nama Clair de Lune cahaya rembulan 1 2 Debussy merasa segan untuk mempublikasikan struktur awal dari suita ini karena ia menganggap struktur dari suita tersebut belum cukup sempurna sesuai gaya musiknya 1 Namun pada 1905 ia menerima tawaran dari penerbit yang berpikir bahwa komposisi musik ini akan sukses berkat nama Debussy yang selama 15 tahun kebelakang dikenal sebagai musisi besar Meskipun tidak diketahui secara pasti seberapa banyak bagian yang ditulis pada tahun 1890 dan 1905 sangat jelas bahwa Debussy mengubah nama setidaknya dari dua bagian komposisi ini Bagian Passepied pertamakali diciptakan dengan nama Pavane sementara bagian Claire de lune sebelumnya bernama Promenade sentimentale 1 2 Nama dari suita ini merujuk pada puisi dari Paul Verlaine begitu juga keseluruhan bagiannya Nama Suite bergamasque secara langsung merujuk pada stansa pembuka puisi Verlaine yang berjudul Clair de lune yaitu 3 Votre ame est un paysage choisi Que vont charmant masques et bergamasques Jouant du luth et dansant et quasi Tristes sous leurs deguisements fantasques Paul Verlaine stansa pembuka Claire de lune 1869 Struktur suntingSuite bergamasque terdiri dari empat babak yaitu Prelude Moderato F major 4 4 Menuet Andantino A minor 3 4 Clair de lune Andante tres expressif D major 9 8 Passepied Allegretto ma non troppo F minor 4 4 Referensi sunting a b c P Roberts Images The Piano Music of Claude Debussy Portland OR 1996 a b Suite bergamasque work by Debussy Encyclopedia Britannica dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2018 09 19 Excerpt One Hundred and One Poems by Paul Verlaine www press uchicago edu Diakses tanggal 2018 09 19 Artikel ini tidak memiliki kategori atau memiliki terlalu sedikit kategori Bantulah dengan menambahi kategori yang sesuai Lihat artikel yang sejenis untuk menentukan apa kategori yang sesuai Tolong bantu Wikipedia untuk menambahkan kategori Tag ini diberikan pada Februari 2023 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Suite bergamasque amp oldid 22926356