www.wikidata.id-id.nina.az
Stasiun Bandar Tinggi BDT adalah stasiun kereta api kelas III kecil yang terletak di Bandar Tinggi Bandar Masilam Simalungun Stasiun yang terletak pada ketinggian 14 50 meter ini termasuk dalam Divisi Regional I Sumatera Utara dan Aceh Stasiun Bandar Tinggi DB 02Stasiun Bandar Tinggi 2022LokasiBandar Tinggi Bandar Masilam Simalungun Sumatera Utara 21257IndonesiaKoordinat3 17 04 N 99 18 14 E 3 284488 N 99 303850 E 3 284488 99 303850 Koordinat 3 17 04 N 99 18 14 E 3 284488 N 99 303850 E 3 284488 99 303850Ketinggian 14 50 mOperatorKereta Api IndonesiaDivisi Regional I Sumatera Utara dan AcehLetak dari pangkalkm 98 291 Medan Tebing Tinggi Kisaran Tanjungbalai km 0 000 lintas Bandar Tinggi Kuala Tanjung 1 Jumlah peronSatu peron sisi dan satu peron pulau yang agak tinggiJumlah jalur2 jalur 2 sepur lurus Informasi lainKode stasiunBDT9405 2 KlasifikasiIII kecil 2 Operasi layananAntarkota Putri DeliLokal Datuk Belambangan Stasiun sebelumnya Layanan lokal komuter Stasiun berikutnyaTebing TinggiTerminus Datuk BelambanganTebing Tinggi Lalang p p Tanjung Gadingke arah LalangDiagram lintasan stasiunLegendake Laut TadorJl Bandar Tinggike Tj Gadingke BahliasLokasi pada petaSunting kotak info L BBantuan penggunaan templat iniAwalnya stasiun ini memiliki dua jalur kereta api dengan jalur 2 merupakan sepur lurus Terkait dengan pembangunan percabangan yang dibangun oleh Direktorat Jenderal Perkeretaapian dari stasiun ini menuju Pelabuhan Kuala Tanjung stasiun ini menambahkan satu jalur lagi di sisi selatan dan rencananya akan menggunakan sistem persinyalan elektrik Percabangan ini dibangun untuk mendukung Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei dan mengintegrasikannya dengan Pelabuhan Kuala Tanjung Proyek ini telah dimulai sejak tahun 2012 3 4 tetapi mengalami penundaan karena masalah pembebasan lahan Proyek kemudian dilanjutkan lagi dan direncanakan selesai pada tahun 2015 tetapi pada saat itu rel tersebut masih belum tersambung 5 Pada tahun 2018 pekerjaan ini sudah di atas 90 dan sudah dilakukan uji coba oleh PT KAI tetapi jalur ini baru resmi dioperasikan pada akhir tahun 2022 6 Daftar isi 1 Layanan kereta api 1 1 Antarkota 1 2 Lokal 2 Galeri 3 Referensi 4 Pranala luarLayanan kereta api suntingBerikut ini adalah layanan kereta api yang berhenti di stasiun ini sesuai Gapeka 2023 7 Antarkota sunting Nama kereta api Kelas Relasi perjalanan KeteranganPutri Deli Ekonomi Medan Tanjungbalai Lokal sunting Nama kereta api Relasi perjalanan KeteranganDB Datuk Belambangan Tebing Tinggi Lalang Hanya beroperasi pada hari tertentu Galeri sunting nbsp Stasiun Bandar Tinggi sebelum penambahan peron tinggi dan kanopiReferensi sunting Subdit Jalan Rel dan Jembatan 2004 Buku Jarak Antarstasiun dan Perhentian Bandung PT Kereta Api Persero a b Buku Informasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian 2014 PDF Jakarta Direktorat Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan Indonesia Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 1 Januari 2020 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Proyek KA Bandar Tinggi Kuala Tanjung Tuntas 2013 beritasatu com Diakses tanggal 2018 12 25 Muhamad lt asep muhamad at torche co id gt Asep JALUR KA SEI MANGKE KUALA TANJUNG MEMASUKI TAHAP PEMASANGAN REL dephub go id dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2018 12 25 Bisnis Harian Medan Rel KA Bandar Tinggi Kuala Tanjung Belum Tersambung Harian MedanBisnis dalam bahasa Indonesia Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018 12 25 Diakses tanggal 2018 12 25 Pemeliharaan CS1 Bahasa yang tidak diketahui link Jalur KA Bandar Tinggi Kuala Tanjung Selesai 97 Persen SUMUTPOS CO dalam bahasa Inggris 2018 08 13 Diakses tanggal 2018 12 25 Grafik Perjalanan Kereta Api pada Jaringan Jalur Kereta Api Nasional di Sumatra Bagian Utara Tahun 2023 PDF Bandung PT Kereta Api Indonesia Persero 14 April 2023 hlm 16 Diakses tanggal 12 Mei 2023 via Direktorat Jenderal Perkeretaapian Pranala luar sunting Indonesia Situs resmi KAI dan jadwal kereta api Indonesia Jalur KA Sei Mangke Kuala Tanjung Memasuki Tahap Pemasangan Rel Diarsipkan 2016 03 04 di Wayback Machine Stasiun sebelumnya nbsp Lintas Kereta Api Indonesia Stasiun berikutnyaLaut Tadorke arah Tebing Tinggi Tebing Tinggi Kisaran Bahliaske arah KisaranTerminus Percabangan menuju Kuala Tanjung Tanjung Gadingke arah Kuala Tanjung nbsp Artikel bertopik stasiun kereta api di Sumatera Utara ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Stasiun Bandar Tinggi amp oldid 24484831