www.wikidata.id-id.nina.az
Slavutich bahasa Ukraina Slavutich Slavutich adalah kota baru yang dibangun di Ukraina bagian utara Namanya diambil dari nama Sungai Dnieper dalam bahasa Slavia Kuno yang mengalir di dekat kota ini Pada tahun 2007 populasinya mencapai 24 549 jiwa Slavutich SlavutichBenderaLambang kebesaranNegara UkrainaOblastKievRaionKota SlavutichDidirikan1986Diresmikan1986Pemerintahan Wali kotaVolodimir UdovychenkoLuas Total2 53 km2 0 98 sq mi Populasi 2007 Total24 549Kode pos07100Kode area telepon 380 4579Situs webSitus resmiKeadaan geografis suntingSlavutich terletak di tepi sebelah kiri Sungai Dnieper 40 kilometer dari Chernihiv 45 kilometer dari Pripyat 50 kilometer dari Chernobyl keduanya di Raion Ivankiv dan 200 kilometer dari Kiev Walaupun secara geografis Slavutich terletak di wilayah Raion Chernihiv bagian dari Oblast Chernihiv kota ini secara administratif merupakan bagian dari Oblast Kiev sebagai eksklave administratifnya Sejarah suntingKota ini didirikan pada tahun 1986 beberapa saat setelah terjadinya kecelakaan reaktor nuklir Chernobyl untuk menampung karyawan PLTN Chernobyl beserta keluarganya yang dievakuasi dari Pripyat Kondisi sosial dan ekonomi kota ini masih banyak dipengaruhi oleh pembangkit listrik dan pabrik pabrik yang terletak di dalam zona alienasi karena sebagian besar penduduknya pernah atau masih bekerja di sana Pranala luar sunting nbsp Media terkait Slavutych di Wikimedia Commons Ukraina Situs Komunitas Kota Slavutich Diarsipkan 2007 12 13 di Wayback Machine Ukraina Papan buletin dalam jaringan Slavutych Diarsipkan 2013 03 20 di Wayback Machine nbsp Artikel bertopik geografi atau tempat Ukraina ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Slavutich Ukraina amp oldid 23798614