www.wikidata.id-id.nina.az
Sejarah Islandia tertulis dimulai setelah kedatangan bangsa Viking dan budak budak mereka dari timur terutama dari Norwegia dan Kepulauan Britania pada akhir abad ke 9 Sebelumnya Islandia merupakan pulau yang tidak berpenghuni Sisa permukiman pertama berasal dari tahun 874 walaupun terdapat pula bukti arkeologis bahwa sebelumnya biarawan biarawan Papar pernah menetap di Islandia untuk mengasingkan diri Islandia kemudian didatangi oleh orang orang Norwegia yang melarikan diri dari konflik atau mencari lahan baru Pada tahun 930 para kepala suku telah mendirikan majelis pemerintahan yang disebut Althing yang merupakan parlemen tertua di dunia Menjelang akhir abad ke 10 Kekristenan datang ke Islandia akibat pengaruh Raja Norwegia Olaf Tryggvason Pada masa ini Islandia masih merdeka dan periode ini disebut Persemakmuran Lama Pada awal abad ke 13 perselisihan yang disebut Zaman Sturlung melemahkan Islandia Negara ini akhirnya tunduk kepada Norwegia setelah mereka menyatakan kesetiaannya kepada Raja Norwegia 1262 1264 Sementara itu Norwegia bersatu dengan Swedia pada tahun 1319 dan Denmark pada tahun 1376 Pada akhirnya semua negara negara Nordik disatukan oleh Uni Kalmar 1397 1523 Setelah negara ini dibubarkan Islandia jatuh ke tangan Denmark Monopoli dagang Denmark Islandia yang diberlakukan pada abad ke 17 dan ke 18 berdampak buruk terhadap ekonomi Islandia Kemiskinan di Islandia semakin diperparah oleh bencana alam seperti letusan Lakagigar yang mengakibatkan bencana kelaparan Islandia dikuasai oleh Denmark selama berabad abad tetapi pada abad ke 19 gerakan kemerdekaan mulai muncul Althing yang telah dibekukan pada tahun 1799 didirikan kembali pada tahun 1844 Islandia memperoleh kedaulatannya setelah berakhirnya Perang Dunia I pada 1 Desember 1918 Namun Raja Denmark masih menjadi Raja Islandia hingga masa Perang Dunia II Walaupun Islandia menyatakan netral selama perang tersebut Britania Raya mendudukinya secara damai pada tahun 1940 untuk mencegah pendudukan Nazi setelah Denmark diduduki oleh Jerman Pulau ini merupakan pulau yang strategis selama perang sehingga Sekutu mendudukinya hingga berakhirnya perang dan Amerika Serikat mengambil alih pendudukan pada tahun 1941 Pada tahun 1944 Islandia memutus hubungan dengan Denmark yang masih diduduki Nazi dan menyatakan kemerdekaannya Seusai Perang Dunia II Islandia menjadi salah satu pendiri Perserikatan Bangsa Bangsa dan NATO Ekonominya lalu tumbuh pesat lewat sektor perikanan walaupun sektor ini kadang kadang memicu konflik dengan negara lain Daftar pustaka suntingAxel Kristinsson Is there any tangible proof that there were Irish monks in Iceland before the time of the Viking settlements 2005 in English in Icelandic Bergsteinn Jonsson and Bjorn THorsteinsson Islandssaga til okkar daga Sogufelag 1 Reykjavik 1991 in Icelandic ISBN 9979 9064 4 8 Byock Jesse Medieval Iceland Society Sagas and Power University of California Press 1988 ISBN 0 520 06954 4 ISBN 0 226 52680 1 Gudmundur Halfdanarson Starfsmadur Haskoli Islands Hug hi is Diakses tanggal 2010 01 31 Historical Dictionary of Iceland Scarecrow Press 2 Maryland USA 1997 ISBN 0 8108 3352 2 Gunnar Karlsson History of Iceland Univ of Minneapolis 2000 ISBN 0 8166 3588 9 The History of Iceland Gunnar Karlsson book review Dannyreviews com Diakses tanggal 2010 01 31 Gunnar Karlsson Iceland s 1100 Years History of a Marginal Society Hurst 3 London 2000 ISBN 1 85065 420 4 Gunnar Karlsson A Brief History of Iceland Forlagid 2000 2nd ed 2010 Trans Anna Yates ISBN 978 9979 3 3164 3 Helgi Skuli Kjartansson Helgi Skuli Kjartansson Starfsfolk khi is 2004 09 26 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009 02 02 Diakses tanggal 2010 01 31 Island a 20 old Reykjavik 2002 ISBN 9979 9059 7 2 Sverrir Jakobsson The Process of State Formation in Medieval Iceland Viator Journal of Medieval and Renaissance Studies 40 2 Autumn 2009 151 70 Sverrir Jakobsson The Territorialization of Power in the Icelandic Commonwealth in Statsutvikling i Skandinavia i middelalderen eds Sverre Bagge Michael H Gelting Frode Hervik Thomas Lindkvist amp Bjorn Poulsen Oslo 2012 101 18 Jon R Hjalmarsson 2009 History of Iceland From the Settlement to the Present Day Reykjavik Forlagid Publishing ISBN 978 9979 53 513 3 Sigurdur Gylfi Magnusson Wasteland with Words A Social History of Iceland London Reaktion Books 2010 Miller William Ian University of Michigan Law School Faculty amp Staff Cgi2 www law umich edu 1996 10 24 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009 02 02 Diakses tanggal 2010 01 31 Bloodtaking and Peacemaking Feud Law and Society in Saga Iceland University Of Chicago Press 1997 ISBN 0 226 52680 1 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Sejarah Islandia amp oldid 23113783