www.wikidata.id-id.nina.az
Sarnen adalah ibu kota Kanton Obwald Swiss Lambang kota Daftar isi 1 Geografi 2 Sejarah 3 Ekonomi 4 Transportasi 5 Tokoh 6 Monumen dan serbaneka 7 SerbanekaGeografi suntingKota ini terletak di bantaran Sungai Aa ujung utara Danau Sarnen Sejarah suntingPada awal abad ke 11 di kota ini terdapat biara Lenzburg dan Beromunster Kota ini kemudian dikendalikan di bawah keluarga Lautenberg yang pada awal abad ke 13 mendirikan kastel di atas bukit yang kemudian juga bernama sama Ekonomi suntingMediaCard kartu telepon prabayar Sarna bahan sintetis untuk mobilTransportasi suntingJalur KA Federal Swiss Luzern Interlaken Jalur A8 pintu 35 dan 36Tokoh suntingUrs Eiselin pelaut salju Xaver Imfeld ahli topografi Hanspeter Muller pelawak Hans Vollenweider penjahat yang didakwa dan dieksekusi di SwissMonumen dan serbaneka sunting nbsp Rumah kuno di pusat SarnenKastil Landenberg Hotel Rumah kayu Am Grund Rumah Arquebusiers Museum Daerah Heimatmuseum Serbaneka suntingKota ini merupakan markas Federation Suisse de Societes d Aviron Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Sarnen amp oldid 21301995