www.wikidata.id-id.nina.az
STS 31 merupakan misi ke 35 dalam Program Pesawat Ulang Alik Amerika Serikat Misi ini meluncurkan Teleskop Luar Angkasa Hubble menuju orbit Bumi rendah Pesawat Ulang Alik Discovery yang ditugaskan untuk misi ini meluncur dari Kompleks Peluncuran 39B Pusat Antariksa Kennedy pada 24 April 1990 STS 31Discovery melepaskan Teleskop Luar Angkasa HubbleJenis misiPeluncuran satelitOperatorNASACOSPAR ID1990 037ASATCAT no 20579Durasi misi5 hari 1 jam 16 menit 6 detikJarak tempuh3 328 466 kilometer 2 068 213 mi Frekuensi orbit80Properti wahanaWahana antariksaPesawat Ulang Alik DiscoveryMassa luncur117 586 kilogram 259 233 pon Massa mendarat85 947 kilogram 189 481 pon Massa muatan11 878 kilogram 26 187 pon AwakJumlah awak5AwakLoren J ShriverCharles F Bolden Jr Bruce McCandless IISteven A HawleyKathryn D SullivanAwal misiTanggal luncur24 April 1990 12 33 51 24 April 1990 12 33 51 UTCTempat peluncuranLC 39B KennedyAkhir MisiTanggal mendarat29 April 1990 13 49 57 1990 04 29UTC13 49 58Z UTCTempat pendaratanLandasan Pacu 22 EdwardsParameter orbitSistem rujukanGeosentrisSistem orbitBumi rendahKetinggian perigee613 kilometer 381 mi Ketinggian apoogee615 kilometer 382 mi Inklinasi28 45 derajatPeriode96 7 menitKiri ke kanan Bolden Hawley Shriver McCandless SullivanProgram Pesawat Ulang Alik STS 36STS 41 Awak Discovery melepaskan teleskop Hubble dari ruang muatan pesawat pada 25 April dan menghabiskan sisa durasi misi untuk menjalankan percobaan saintifik serta mengoperasikan kamera IMAX untuk mendokumentasikan misi Peluncuran Discovery menandai pertama kalinya dua Pesawat Ulang Alik berada di landasan peluncuran pada waktu yang bersamaan sejak Januari 1986 Daftar isi 1 Awak 1 1 Susunan kursi awak 1 2 Catatan awak 2 Galeri 3 Lihat pula 4 Referensi 5 Pranala luarAwak suntingPosisi AstronautKomandan Loren J ShriverPenerbangan KeduaPilot Charles F Bolden Jr Penerbangan KeduaSpesialis Misi 1 Bruce McCandless IIPenerbangan Kedua dan terakhirSpesialis Misi 2 Steven A HawleyPenerbangan KetigaSpesialis Misi 3 Kathryn D SullivanPenerbangan KeduaSusunan kursi awak sunting Kursi 1 Peluncuran Pendaratan nbsp Kursi 1 4 di dek penerbangan Kursi 5 7 di dek tengah S1 Shriver ShriverS2 Bolden BoldenS3 McCandless SullivanS4 Hawley HawleyS5 Sullivan McCandlessCatatan awak sunting Awalnya misi ini akan diluncurkan pada Agustus 1986 sebagai misi STS 61J menggunakan Pesawat Ulang Alik Atlantis Namun misi tersebut ditunda akibat terjadinya Musibah Challenger John Young astronaut yang telah menyelesaikan enam penerbangan antariksa awalnya ditugaskan untuk mengomandani misi ini 2 Meskipun demikian ia dipindahtugaskan menuju bagian administrasi dan posisinya digantikan oleh Loren Shriver pada 1988 3 Galeri sunting nbsp Hubble di landasan peluncuran nbsp Peluncura Discovery dengan Teleskop Luar Angkasa Hubble nbsp Hubble berada di atas ruang muatan nbsp Terbang di atas Kuba nbsp Pengembangan panel surya nbsp Hubble terbang bebas di atas Peru nbsp Florida dan Bahama nbsp Discovery mendarat kembali Lihat pula sunting nbsp Portal Penerbangan antariksa Daftar misi Pesawat Ulang Alik Pesawat Ulang AlikReferensi sunting nbsp Artikel ini berisi bahan berstatus domain umum dari situs web atau dokumen National Aeronautics and Space Administration Becker Joachim Spaceflight mission report STS 31 SPACEFACTS Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021 01 07 Diakses tanggal 2014 02 26 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Janson Bette R NASA Scientific and Technical Information Division 1988 03 01 Ritchie Eleanor H Saegesser Lee D ed Astronautics and Aeronautics 1985 A Chronology PDF Washington DC United States Government Printing Office hlm 282 Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 2021 01 07 Diakses tanggal 2021 08 09 Carr Jeffry 1988 03 17 JSC News Release Log 1988 PDF Lyndon B Johnson Space Center Houston Texas NASA hlm 88 008 Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 2017 02 25 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Pranala luar sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai STS 31 Ringkasan misi oleh NASADiarsipkan 2011 08 15 di Wayback Machine STS 31 Video Highlights Diarsipkan 2013 10 04 di Wayback Machine Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title STS 31 amp oldid 22758707