www.wikidata.id-id.nina.az
SMP Negeri 136 Jakarta atau yang akrab disebut SAGANAM adalah Sekolah Menengah Pertama Negeri di DKI Jakarta yang terletak di kelurahan Tugu Selatan kecamatan Koja Jakarta Utara Hingga saat ini SMP Negeri 136 Jakarta merupakan sekolah yang dikenal dengan sekolah hijau Green School SMP Negeri 136 juga tergabung dalam KPI Klub Perpustakaan Indonesia dengan No Anggota 3235 Sekolah Menengah Pertama Negeri 136 Jakarta SAGANAM InformasiDidirikan20 Juli 1981JenisNegeriKepala SekolahDiah Wayanti S Pd M SiKurikulumKurikulum Tingkat Satuan Pendidikan NEM terendah21 15 2010 NEM tertinggi27 70 2010 AlamatLokasiJl Bendungan Melayu No 80 Koja Jakarta Utara DKI Jakarta IndonesiaTel Faks 021 43911114Situs webhttp smpn136 webnode com Moto Daftar isi 1 Sejarah 2 Fasilitas 3 Ekstrakurikuler 4 PrestasiSejarah suntingGedung sekolah dibangun pada Tahun 1978 1979 semula ditempati oleh SMP Negeri 2 dan SMU Negeri 27 Jakarta Pusat Mulai Tahun pelajaran 1981 1982 kedua sekolah tersebut menempati gedungnya yang baru dan pada tanggal 20 Juli 1981 gedung yang berada di Jalan Cempaka Putih Barat 15 26 ditempati oleh SMP Negeri 136 bersama sama dengan SMP Negeri 137 Tahun Pelajaran 1999 2000 SMP Negeri 136 menempati gedung baru di wilayah Jakarta Utara Fasilitas suntingGreen House Rumah Kaca Musholla Ruang Kelas CCTV Camera Ruang Kepala Sekolah Ruang Wakil Kepala Sekolah Ruang Guru Ruang Tata Usaha TU Ruang Bimbingan Konseling BK Ruang Usaha Kesehatan Sekolah UKS Ruang Media Ruang Tata Busana Laboratorium IPA Fisika Biologi Laboratorium Komputer Perpustakaan Lapangan Kantin Koperasi Taman dengan Kolam Air Mancur Kolam Ikan Hias Parkir WC Kepsek Guru dan Siswa siswiEkstrakurikuler suntingAnsamble Group Tari Guyub Rukun Rohani Islam Rohis Rohani Kristen Rokris Film Dokumenter Palang Merah Remaja PMR Pramuka Paskibra Basket Voli Sains Club Seni Musik Futsal Paduan Suara Tae Kwon DoPrestasi suntingJuara 1 Lomba Taman Sekolah se DKI Jakarta Th 2010 pranala nonaktif permanen Juara Harapan 2 Tari Guyub Rukun se DKI Jakarta Th 2009 pranala nonaktif permanen Juara 2 Lomba Indosat Shortmovie dengan judul Laskar Hijau Diarsipkan 2010 06 13 di Wayback Machine Pengolahan Sampah Prod thn 2009 Hutan Kecil Prod thn 2009 Biopori Prod thn 2009 nbsp Artikel bertopik umum ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya Jika Anda melihat halaman yang menggunakan templat stub ini mohon gantikan dengan templat rintisan yang lebih spesifik lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title SMP Negeri 136 Jakarta amp oldid 23166689