www.wikidata.id-id.nina.az
SD Tarakanita 5 atau nama lengkapnya Sekolah Dasar Tarakanita 5 merupakan sebuah Sekolah Dasar Swasta yang terletak di Jl Pemuda No 6 Jakarta Timur Indonesia SD Tarakanita 5Sekolah Dasar Tarakanita 5InformasiDidirikan1 Januari 1975JenisSwastaAkreditasiSekolah Standar NasionalNomor Statistik Sekolah104016402059Nomor Pokok Sekolah Nasional20109107Rektor KetuaDra Maria Goretti Lestariningsih M PdKepala SekolahHelena Juwarsih S PdJumlah siswa950 2010StatusAktifAlamatLokasiJl Pemuda No 6 Jakarta Timur DKI Jakarta IndonesiaTel Faks 021 99040803Situs web 1 pada Data Sekolah Kementerian Pendidikan Nasional Republik Indonesia 2010 2011KampusJakarta Timur RawamangunLain lainAfiliasiInternational Baccalaureate IB Lulusan129 992MotoMotoAsal Nama Tuhan Dimuliakan dan Sesama Diabdi TSekolah Dasar Tarakanita 5 memiliki kode NPSN 20109107 dan kod NSS 104016402059 Pada 2010 SD Tarakanita 5 memiliki 496 pelajar lelaki dan 454 pelajar perempuan menjadikan jumlah keseluruhan murid sebanyak 950 orang 2010 Daftar isi 1 Alamat 2 Sejarah 3 Fasilitas 4 Kesiswaan 5 Ekstrakurikuler 6 Pranala luarAlamat suntingSekolah Dasar Tarakanita 5 Jl Pemuda No 6 Jakarta Timur DKI Jakarta Telepon 021 4722391 Sekarang 2013 Fax 021 47864349 Sekarang 2013 Sejarah suntingKepala Sekolah SD Tarakanita 5 Rawamangun Jl Pemuda No 6 Jakarta Timur adalah Dra Maria Goreti Lestariningsih M Pd Bu Naning Selama masa kepemimpinan dia sekolah ini banyak mencapai prestasi baik tingkat lokal maupun provinsi DKI Jakarta Bu Naning adalah Kepala Sekolah yang dapat memberikan motivasi panutan dan contoh baik bagi sesama guru maupun para murid muridnya Selain itu Bu Naning juga sering tampil dalam seminar seminar pendidikan anak usia dini di daerah daerah Fasilitas suntingFasilitas standar kelas yaitu papan tulis white board screen proyektor LCD XGA proyektor AC notebook interactive screen Fasilitas sekolah free wifi laboratorium multimedia laboratorium IPA laboratorium bahasa e lab UKS amblans koperasi lapangan upacara lapangan atletik lapangan futsal laboratorium komputer panggung kreasi seni ruang musik bimbingan konseling parkir sepeda motor kamar kecil kamar bilas kantin Aula serbagunaKesiswaan suntingSiswa kami terdiri dari berbagai macam latar belakang dan menggambarkan Indonesia bersatu dalam keberagaman Bhineka Tunggal Ika Ekstrakurikuler suntingKegiatan ekstra kulikuler meliputi Ekskul dalam sekolah Kolintang Angklung Seni Tari Nusantara amp ModernDance Basket Futsal Ansambel Dokter Kecil Lukis Sains and Math Club dan Lukis Bekerjasama dengan lembaga lain Bahasa Mandarin Bahasa Inggris Taekwondo Ekskul wajib kelas 4 dan 5 PramukaPranala luar sunting nbsp Laman di Kementerian Pendidikan Nasional Republik Indonesia 2010 2011 pranala nonaktif permanen Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title SD Tarakanita 5 amp oldid 23099428