www.wikidata.id-id.nina.az
Halaman ini berisi artikel tentang Perusahaan kendaraan milik BMW Group yang didirikan pada tahun 1998 Untuk perusahaan lainnya lihat Rolls Royce Motors Rolls Royce Motor Cars Limited merancang memproduksi dan mendistribusikan mobil mewah dengan merek Rolls Royce ke seluruh dunia Rolls Royce Motor Cars Limited adalah perusahaan kendaraan bermotor milik BMW Group yang didirikan pada tahun 1998 setelah BMW melisensi merek Rolls Royce dari Rolls Royce plc dan juga melisensi penggunaan Spirit of Ecstasy serta bentuk kisi depan khas Rolls Royce dari Volkswagen AG Rolls Royce Motor Cars Limited berkantor pusat di Goodwood West Sussex Inggris Rolls Royce Motors Cars Limited adalah produsen tunggal mobil bermerek Rolls Royce sejak tahun 2003 Rolls Royce Motor Cars LimitedJenisPerseroan TerbatasIndustriProduksiDistribusiDidirikanInggris Maret 1998 1998 03 KantorpusatGoodwood Inggris Britania RayaWilayah operasiSeluruh duniaTokohkunciTorsten Muller Otvos CEOPeter Schwarzenbauer ChairmanProdukPhantomPhantom CoupeGhostWraithJasaOtomotifKaryawan1 300 2014 IndukBMWSitus webrolls roycemotorcars wbr comWalaupun bernama sama Rolls Royce Motor Cars tidak memiliki hubungan sejarah langsung dengan Rolls Royce plc Rolls Royce Phantom adalah mobil pertamanya yang diluncurkan pada tahun 2003 Daftar isi 1 Sejarah 1 1 Kepemilikan dan lisensi merek dagang 2 Referensi 3 Pranala luarSejarah SuntingKepemilikan dan lisensi merek dagang Sunting Pada tahun 1998 Vickers memutuskan untuk menjual Rolls Royce Motors Pembeli paling potensial adalah BMW yang telah lama memasok mesin dan suku cadang lain untuk Rolls Royce dan Bentley tetapi penawaran dari BMW senilai 340 juta kalah dari penawaran senilai 430 juta dari Volkswagen Walaupun begitu Rolls Royce plc selaku pemilik awalnya masih memegang beberapa merek dagang Sehingga walaupun Vickers plc menjual desain mobil kantor pabrik Spirit of Ecstasy dan bentuk kisi depan khas Rolls Royce ke Volkswagen AG Rolls Royce plc lebih memilih untuk melisensi merek dan logo Rolls Royce ke BMW AG seharga 40 juta karena saat itu Rolls Royce plc baru saja memulai kerja sama dengan BMW Dengan merek dagang Rolls Royce dipegang oleh dua perusahaan yang berbeda Volkswagen dan BMW pun memutuskan untuk berunding lebih jauh Volkswagen akhirnya setuju untuk menjual merek dagang Rolls Royce yang dipegangnya ke BMW dan BMW juga setuju untuk tetap memasok mesin dan suku cadang ke Rolls Royce hingga tahun 2003 sehingga Volkswagen dapat terus memproduksi Rolls Royce hingga tahun 2003 Rolls Royce Motor Cars Limited pun resmi menjadi produsen tunggal Rolls Royce pada tahun 2003 Pada bulan September 2014 Rolls Royce mengumumkan bahwa mereka akan membangun pusat pengembangan dan logistik baru di Bognor Regis 1 Referensi Sunting Rolls Royce plans Bognor Regis technology centre BBC News Diakses tanggal 24 June 2015 Pranala luar SuntingSitus resmi nbsp Artikel bertopik perusahaan ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Rolls Royce Motor Cars amp oldid 23036840