www.wikidata.id-id.nina.az
Republik Krajina Serbia bahasa Serbia Republika Srpska Krajina RSK Republika Srpska Kraјina RSK adalah negara yang diproklamirkan pada tahun 1991 dan tidak diakui secara internasional Selama keberadaannya dari tahun 1991 hingga 1994 Republik Krajina Serbia merupakan pemerintahan separatis yang berjuang bagi kemerdekaan minoritas Serbia di Kroasia Pemerintah Krajina memiliki kekuasaan de facto terhadap wilayah tengah negara ini Pada tahun 1992 Republik Krajina Serbia menandatangani persetujuan demiliterisasi sebagai ganti wilayah Krajina Serbia menjadi zona demiliterisasi yang dilindungi oleh Perserikatan Bangsa Bangsa Wilayah ini dilindungi oleh PBB dan militer Krajina Serbia hingga tahun 1995 Republik Krajina SerbiaRepublika Srpska KrajinaRepublika Srpska Kraјina1991 1995Bendera LambangLagu kebangsaan Boze Pravde source source Sokolovi sivi tici source source track track track track track StatusTidak diakuiIbu kotaKninPemerintahanRepublik 1991 1992Milan Babic 1992 1994Goran Hadzic 1994 1995Milan Martic 1991 1992Dusan Vjestica 1992 1993Zdravko Zecevic 1993 1994Djordje Bjegovic 1994 1995Borislav Mikelic 1995Milan BabicEra SejarahPecahnya Yugoslavia Revolusi Log1 April 1991 Pendirian SAO SBWS26 February 1991 Pendirian SAO Krajina1 April 1991 Pendirian SAO Western Slavonia12 Agustus 1991 Menyerahnya tentara10 August 1995 Persetujuan Erdut12 November 1995 Dibubarkan1995Luas199317 028 km2 6 575 sq mi Populasi 1993435595 1994430 000Mata uangDinar KrajinaDidahului oleh Digantikan olehSAO KrajinaSAO Western SlavoniaSAO Eastern Slavonia Baranja and Western Syrmia CroatiaRepublic of Eastern Slavonia Baranja and Western SyrmiaSunting kotak info Lihat BicaraBantuan penggunaan templat iniSebagian besar wilayah negara ini berhasil direbut oleh tentara Kroasia tahun 1995 Sisa wilayahnya di Slavonia Timur kemudian dimasukkan kedalam wilayah Kroasia tahun 1998 secara damai Pranala luar suntingThe Homeland War Slobodna Dalmacija Granic kaze da Haag nema dokumente o agresiji na Hrvatsku Serbian English Glas prognanih Krajisnika Voice of exiled Krajishniks Krajinaforce English Resolution adopted by the General Assembly of the United Nations pranala nonaktif permanen A RES 49 43 The situation in the occupied territories of Croatia Map pranala nonaktif permanen from a site run by minister of intelligence of RSK http www vladarsk com Diarsipkan 2012 10 01 di Wayback Machine nbsp Artikel bertopik sejarah ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Republik Krajina Serbia amp oldid 22619087