www.wikidata.id-id.nina.az
Referendum kedaulatan Kepulauan Falkland diadakan di Kepulauan Falkland pada tanggal 10 11 Maret 2013 untuk menentukan status kepulauan ini 1 2 3 4 Orang Kepulauan Falkland diberi hak untuk memilih apakah mereka ingin tetap mempertahankan status wilayah mereka sebagai wilayah seberang laut Britania Raya sehubungan dengan permintaan dari Argentina untuk menegosiasikan status Kepulauan Falkland 5 Referendum kedaulatan Kepulauan Falkland Apakah Anda ingin agar Kepulauan Falkland tetap mempertahankan status politiknya saat ini sebagai Wilayah Seberang Laut Britania Raya HasilSuara Ya 1 513 99 80 Tidak 3 0 20 Suara sah 1 516 99 93 Suara kosong atau tidak sah 1 0 07 Total suara 1 517 100 00 Pemilih terdaftar hadir 1 650 91 94 Dengan tingkat partisipasi sebesar 91 94 99 8 pemilih ingin agar Falkland tetap menjadi wilayah seberang laut Britania dan hanya ada tiga suara yang menentang 6 Apabila warga Kepulauan Falkland menolak kelanjutan status sebagai wilayah seberang laut referendum kedua mengenai pilihan alternatif akan diadakan 5 Perwakilan kelompok pengamat internasional Brad Smith mengumumkan bahwa referendum ini diadakan secara bebas dan adil dan dilaksanakan sesuai dengan standar internasional 7 Catatan kaki sunting Falkland Islands to hold referendum on political future Penguin News 12 June 2012 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012 06 18 Diakses tanggal 12 June 2012 Electoral Commission to assist with Falklands referendum Penguin News 30 August 2012 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015 09 24 Diakses tanggal 10 September 2012 Falklands March 10 11 referendum a democratic exercise of self determination MercoPress South Atlantic News Agency 26 November 2012 Diakses tanggal 27 November 2012 Executive Council Confidential PDF Falkland Islands Government 21 November 2012 Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 2020 01 27 Diakses tanggal 27 November 2012 a b Falkland Islands referendum question proposed Penguin News 1 November 2012 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015 09 24 Diakses tanggal 1 November 2012 Falklands referendum Voters choose to remain UK territory BBC News 12 Maret 2013 Falklands Vote 98 8 Yes Falkland Islands News Network 12 March 2013 Diakses tanggal 12 March 2013 Pranala luar sunting Falkland Islands Referendum on Political Status 2013 Falkland Islands Government Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013 03 11 Diakses tanggal 2016 04 29 nbsp Artikel bertopik politik ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Referendum kedaulatan Kepulauan Falkland 2013 amp oldid 22725702