www.wikidata.id-id.nina.az
Pulau Makalehi adalah pulau terluar Indonesia yang terletak di Laut Sulawesi dan berbatasan dengan negara Filipina Pulau Makalehi ini merupakan bagian dari wilayah pemerintah Kabupaten Kepulauan Siau Tagulandang Biaro provinsi Sulawesi Utara 1 Pulau ini diduga merupakan puncak gunung berapi laut yang muncul ke permukaan di masa silam Hal tersebut didukung oleh topografi wilayahnya yang berupa kerucut terpancung berlereng terjal dengan bekas kawah di tengah yang sekarang berupa danau MakalehiPulau MakalehiPulau Makalehi Indonesia MakalehiGeografiLokasiLaut SulawesiKoordinat2 44 08 N 125 10 11 E 2 735461 N 125 169701 E 2 735461 125 169701 Koordinat 2 44 08 N 125 10 11 E 2 735461 N 125 169701 E 2 735461 125 169701KepulauanKepulauan SangiheLuas4 2 km2Titik tertinggiBukit Makalehi 185 m PemerintahanNegaraIndonesiaProvinsiSulawesi UtaraKependudukanPenduduk1 287 jiwaKelompok etnikSuku SangirInfo lainnyaZona waktuWITA UTC 08 00 Secara administratif mencangkup wilayah Desa Makalehi Kecamatan Siau Barat Saat ini terdapat 3 kampung di pulau Makalehi yakni Kampung Makalehi Induk Kampung Makalehi Utara dan Kampung Makalehi Timur dengan total jumlah penduduk 1 287 jiwa Pulau ini berada di sebelah barat daya dari Pulau Sangihe Pada 2 Maret 2017 Presiden Joko Widodo menetapkan Pulau Makalehi dan 110 pulau pulau kecil lainnya sebagai pulau dengan status pulau pulau kecil terluar Penetapan ini dituangkan dalam Keputusan Presiden Nomor 6 Tahun 2017 tentang Penetapan Pulau Pulau Kecil Terluar 2 Referensi sunting Geospasial Badan Informasi Data Detail Toponim Pulau Makalehi Sistem Informasi Nama Rupabumi Diakses tanggal 2023 01 31 Humas 2017 03 07 111 Pulau Ini Ditetapkan Presiden Jokowi Sebagai Pulau Pulau Kecil Terluar Sekretariat Kabinet Republik Indonesia Diakses tanggal 2023 01 31 Pranala luar suntingInformasi Pulau Makalehi nbsp Artikel bertopik pulau di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pulau Makalehi amp oldid 22817572