www.wikidata.id-id.nina.az
Karaman bahasa Turki Karaman ili adalah sebuah provinsi Turki Provinsi ini memiliki luas 9 163 km2 Provinsi ini mempunyai populasi 232 633 Perkiraan 2010 Menurut sensus 2000 populasinya berjumlah 243 210 Kepadatan penduduk provinsi ini adalah 27 54 orang km2 Kode lalu lintas provinsi ini adalah 70 Ibu kotanya adalah Karaman Karaman adalah lokasi dari Emirat Karamanid yang berakhir pada tahun 1486 Lokasi Karaman Daftar isi 1 Distrik 2 Kota 3 Lihat juga 4 Galeri 5 Pranala luarDistrik SuntingProvinsi Karaman dibagi menjadi 6 distrik Distrik ibu kota ditulis dalam huruf tebal Ayranci Basyayla Ermenek Karaman Kazimkarabekir SarivelilerKota SuntingGoktepe Kilbasan YesildereLihat juga SuntingGormeli sebuah desa di sisi lembah Pegunungan Taurus dekat Ermenek Karadag Karaman sebuah Gunung Berapi dekat kota Karaman Galeri Sunting nbsp Gormeli sebuah desa di distrik Ermenek nbsp Desa Akpinar di distrik Ayranci nbsp Pemandangan Jembatan Ala dekat ErmenekPranala luar Sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Karaman Province Turki Situs web resmi gubernur Provinsi Karaman Turki Situs web resmi kotamandya Karaman Inggris Informasi ramalan cuaca Karaman Diarsipkan 2011 08 24 di Wayback Machine Koordinat 37 01 23 N 33 05 39 E 37 02306 N 33 09417 E 37 02306 33 09417 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Provinsi Karaman amp oldid 18072915