www.wikidata.id-id.nina.az
Inskripsi El Kerak adalah sebuah prasasti yang ditemukan pada tahun 1958 di Yordania di dekat wadi El Kerak Berupa fragmen batu basalt berukuran tinggi 125 sentimeter 49 in dan lebar 14 sentimeter 5 5 in Prasasti ini diberi tarikh akhir abad kesembilan SM Inskripsi El KerakEl Kerak InscriptionMaterialBasaltTulisanbahasa MoabDibuatc 840 BCDitemukan1958Lokasi saat iniMuseum Arkeologi YordaniaIdentifikasi6807 Daftar isi 1 Penemuan 2 Inskripsi 3 Transliterasi dan terjemahan 4 Pustaka tambahan 5 ReferensiPenemuan suntingBatu ini diakuisisi oleh Jordan Museum Arkeologi pada tahun 1958 Dilaporkan ditemukan oleh Falah Qaddur atau Fallah el Baddour seorang badui dari Kegubernuran Tafilah Menurut Reed dan Winnett Qaddur menyatakan bahwa ia menemukan batu itu di dasar parit yang telah digali untuk pembangunan gedung baru di Al Karak Surat dari Awni Dajani saat itu menjabat sebagai kepala purbakala di Yordania Museum Arkeologi menyatakan bahwa batu itu ditemukan oleh Odeh Subh el Khwalideh kerabat Qaddur di rumah Suleiman el Mubayyedin dekat kolam Romawi di sebelah timur Kerak Inskripsi suntingPrasasti itu memuat 3 baris lengkap yang terdiri dari 8 kata lengkap dan 5 kata lagi dalam bentuk fragmen semua yang tertulis dalam bahasa Moab yang dikenal hanya dari satu artefak lain Mesha Stele Batu Moab Teks tulisan terlihat seperti pada Mesha Stele tapi ada satu fitur khusus huruf He memiliki empat sapuan melintang ke kiri dari garis vertikal di kanan sementara huruf He yang lazim pada prasasti prasasti Semit barat dari abad ke 10 sampai abad ke 5 SM hanya memuat tiga sapuan ke kiri Huruf ini tertera dalam prasasti tersebut setidaknya 3 kali dan setiap kali itu muncul dengan 4 sapuan melintang Perbedaan lain antara Mesha Stele dan prasasti Moab ini adalah pemisahan antara kata kata di mana pada Mesha Stele terdapat titik titik sedangkan pada prasasti ini ada garis garis kecil Transliterasi dan terjemahan suntingDi bawah ini adalah transliterasi dan transkripsi prasasti dalam huruf Ibrani serta terjemahannya dalam bahasa Inggris dan Indonesia 1 2 Kata kata dalam kurung yang tidak termuat jelas dalam prasasti tetapi direkonstruksi sebagian dari perbandingan dengan Mesha Stele Baris Transkripsi Transliterasi Terjemahan bahasa Inggris Terjemahan bahasa Indonesia1 אנכי כמשגד בן כ משית מלך מאב הד יבני anaku kamasgad ben ka masuyat malek ma ab hadu banu I am Kemosh gad son of K emosh yat king of Moab the Dib onite Aku Kemosh gad putra K emosh yat raja Moab orang Dib on 2 בבת י כמש למבער כי אה בתי babet u kamas lamaba er ku aha batu in the te mple of Kemosh as a sacrifice because I lo ve di ku il Kemosh sebagai korban karena aku cin ta 3 נה והן עשתי את nh wahen asutu t and behold I have made dan lihatlah aku telah membuat Pustaka tambahan suntingA Fragment of an Early Moabite Inscription from Kerak Sebuah Fragmen Prasasti Moab Awal dari Kerak William L Reed dan Fred V Winnett Bulletin of the American Schools of Oriental Research No 172 Dec 1963 pp 1 9Referensi sunting Halaman Inskripsi El Kerak Gambar oleh Christopher A Rollston dan transkripsi Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012 04 26 Diakses tanggal 2018 09 28 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Prasasti El Kerak amp oldid 25008423