www.wikidata.id-id.nina.az
Pontianak Kota adalah sebuah kecamatan di Kota Pontianak Provinsi Kalimantan Barat Indonesia Kecamatan ini adalah hasil dari pemekaran Kecamatan Pontianak Barat pada tahun 2003 berdasarkan Perda Kota Pontianak No 5 Tahun 2002 Kecamatan Pontianak Kota terdiri dari lima kelurahan Sungai Bangkong Darat Sekip Mariana Tengah dan Sungai Jawi Kantor kecamatan terletak di Jalan Pangeran Natakusuma atau yang lebih mengenal dengan nama daerah Sumur Bor Pontianak KotaKecamatanNegara IndonesiaProvinsiKalimantan BaratKotaPontianakPemerintahan CamatSefpri Kurniadi S STPPopulasi Total110 111 jiwa 2 010 jiwaKode Kemendagri61 71 05Luas15 51 km Desa kelurahan5Pemerintahan SuntingKecamatan Pontianak Kota bisa dibilang merupakan ibu kotanya Kota Pontianak karena berbagai kantor pemerintahan tingkat kota baik eksekutif legislatif dan yudikatif terletak di kecamatan ini antara lain Kantor Wali Kota Pontianak di Jl Rahadi Usman Gedung DPRD Kota Pontianak di Jl Slt Abdurrahman Gedung Pengadilan Negeri Pontianak di Jl Slt Abdurrahman dan Kantor Kejaksaan Negeri Pontianak di Jl KH A Dahlan Kecamatan Pontianak Kota dipimpin oleh seorang camat Hingga kini Kecamatan Pontianak Kota pernah dipimpin oleh No Nama Tahun Pemerintahan1 drs H Zufri M Si 2003 20092 drs Ahmad Priyono M M 2009 20103 drs H Fuji Hartadi 2010 20114 drs Junaidi M Si 2011 20195 Sefpri Kurniadi S STP 2019 Sekarang Artikel bertopik kecamatan di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pontianak Kota Pontianak amp oldid 18909897