www.wikidata.id-id.nina.az
KiambangStatus konservasiRisiko Rendah IUCN 3 1 1 Klasifikasi ilmiahDomain EukaryotaKerajaan PlantaeUpakerajaan TrachaeophytaDivisi MagnoliophytaKelas MagnoliopsidaSubkelas RosidaeOrdo AlismatalesFamili AraceaeSubfamili AroideaeTribus PistieaeGenus PistiaL 2 Spesies Pistia stratiotesL 3 Peta persebaran KiambangSinonim 4 Kodda Pail Adans Zala Lour Apiospermum Klotzsch Limnonesis Klotzsch Zala asiatica Lour Pistia spathulata Michx Pistia crispata Blume Pistia leprieuri Blume Pistia linguiformis Blume Pistia minor Blume Pistia occidentalis Blume Pistia aegyptiaca Schleid Pistia commutata Schleid Pistia obcordata Schleid Pistia horkeliana Miq Pistia africana C Presl Pistia amazonica C Presl Pistia weigeltiana C Presl Pistia turpinii K Koch Apiospermum obcordatum Schleid Klotzsch Limnonesis commutata Schleid Klotzsch Limnonesis friedrichsthaliana Klotzsch Pistia aethiopica Fenzl ex Klotzsch Pistia brasiliensis Klotzsch Pistia cumingii Klotzsch Pistia gardneri Klotzsch Pistia natalensis Klotzsch Pistia schleideniana Klotzsch Pistia texensis Klotzsch Kiambang a 6 kapu kapu 7 kayu apu 8 kayambang 9 atau apu apu 10 Pistia stratiotes adalah tumbuhan air yang biasa dijumpai mengapung di perairan tenang atau kolam Ia juga populer sebagai tumbuhan pelindung akuarium Tumbuhan ini adalah satu satunya anggota genus Pistia Orang juga mengenalnya sebagai kayu apung atau kapu kapu Asal tumbuhan ini tidak jelas namun telah diketahui menyebar di seluruh wilayah tropika dan subtropika Apu apu dapat digunakan untuk menyerap logam logam dalam limbah industri Apu apu biasa digunakan sebagai tanaman hias kolam Selain itu apu apu juga sering digunakan oleh para peternak ikan cupang untuk memfilter air agar tetap jernih dan juga sebagai tempat berlindungnya ikan Daftar isi 1 Adaptasi fisiologi 2 Referensi 2 1 Catatan kaki 3 Pranala luarAdaptasi fisiologi suntingKiambang mengembangkan adaptasi fisiologi berupa daun yang hidrofobik untuk bisa lebih muda mengambang pada permukaan air serta menjaganya tetap kering untuk menghindari pembusukan dan juga agar tidak ditumbuhi lumut maupun alga 11 Kemampuannya ini didapatkan dari bulu bulu halus trikoma yang terdapat pada permukaan daun kiambang 12 Referensi sunting Lansdown R V 2019 Pistia stratiotes e T168937A120126770 doi 10 2305 IUCN UK 2019 2 RLTS T168937A120126770 en Parameter access date membutuhkan url bantuan Genus Pistia L Germplasm Resources Information Network United States Department of Agriculture 2006 02 23 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012 09 15 Diakses tanggal 2011 09 30 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Kiambang Germplasm Resources Information Network GRIN online database World Checklist of Selected Plant Families Royal Botanic Gardens Kew wcsp science kew org http web archive org web 20191231061025 http web archive org screenshot https kbbi kemdikbud go id entri kiambang Indonesia Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia Arti kata kiambang pada Kamus Besar Bahasa Indonesia dalam jaringan Diakses tanggal 2019 12 31 Indonesia Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia Arti kata kapu kapu pada Kamus Besar Bahasa Indonesia dalam jaringan Diakses tanggal 2019 12 31 Indonesia Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia Arti kata kayu apu pada Kamus Besar Bahasa Indonesia dalam jaringan Diakses tanggal 2019 12 31 Indonesia Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia Arti kata kayambang pada Kamus Besar Bahasa Indonesia dalam jaringan Diakses tanggal 2019 12 31 Indonesia Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia Arti kata apu apu pada Kamus Besar Bahasa Indonesia dalam jaringan Diakses tanggal 2019 12 31 Adaptation of plants to water Nature s Raincoats dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2023 12 30 Mengapa Daun Kiambang Anti Air Padahal Hidup di Air Diakses tanggal 2023 12 30 Catatan kaki sunting Sebelumnya nama kiambang digunakan untuk merujuk pada Salvinia molesta 5 Pranala luar suntingDeskripsi apu apu pranala nonaktif permanen di pusat data UI Fungsi apu apu untuk ikan cupang nbsp Artikel bertopik tumbuhan ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kiambang tumbuhan amp oldid 25093277