www.wikidata.id-id.nina.az
Pesta Olahraga Semenanjung Asia Tenggara 1975 atau Pesta Olahraga Semenanjung Asia Tenggara ke 8 diadakan di Bangkok Thailand pada 9 Desember 16 Desember 1975 Pesta Olahraga Semenanjung Asia Tenggara Ke 8Berkas 8th seap games pngTuan rumahBangkok ThailandJumlah negara4Jumlah disiplin18 cabang olahragaUpacara pembukaan9 DesemberUpacara penutupan16 DesemberDibuka olehRaja Bhumibol AdulyadejLokasi seremonialStadion Suphachalasai Singapura 1973Kuala Lumpur 1977 Pada edisi kali Vietnam Selatan tidak ikut berpartisipasi karena kejatuhan kota Saigon akibat perang Vietnam dan diikuti juga oleh Kamboja dan Laos karena masalah politik dalam negeri Edisi ke 8 ini adalah terakhir kalinya menggunakan nama South East Asian Peninsular Games karena di edisi berikutnya pada tahun 1977 di Kuala Lumpur Malaysia akan menggunakan nama South East Asian Games Dan edisi tersebut merupakan edisi yang pertama kali buat keikutsertaan Indonesia dan Filipina dalam ajang SEA Games Perolehan medali sunting Negara tuan rumah dicetak tebal Ked Negara Emas Perak Perunggu Jumlah1 nbsp Thailand 80 45 39 1642 nbsp Singapura 38 42 49 1293 nbsp Burma 28 35 33 964 nbsp Malaysia 27 49 51 127Pranala luar suntingPercy Seneviratne 1993 Golden Moments the S E A Games 1959 1991 Media Dominie Singapura ISBN 981 00 4597 2 Sejarah Sukan SEA Diarsipkan 2004 12 17 di Wayback Machine nbsp Artikel bertopik umum ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya Jika Anda melihat halaman yang menggunakan templat stub ini mohon gantikan dengan templat rintisan yang lebih spesifik lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pesta Olahraga Semenanjung Asia Tenggara 1975 amp oldid 18068153