www.wikidata.id-id.nina.az
Pesakitan Eropa adalah cap yang diberikan kepada negara Eropa yang sedang mengalami kemunduran atau kesulitan ekonomi Istilah ini pertama kali digunakan pada pertengahan abad ke 19 untuk mendeskripsikan Kesultanan Utsmaniyah yang sangat tertinggal bila dibandingkan dengan negara negara Eropa lainnya pada masa itu Konon istilah ini berasal dari pernyataan Tsar Nikolas I dari Rusia yang dikutip oleh John Russell Tsar dilaporkan telah mendeskripsikan Kesultanan Utsmaniyah sebagai seseorang yang sakit seseorang yang sangat sakit 1 2 3 Karikatur dari majalah Punch tanggal 28 November 1896 Dalam karikatur ini Sultan Abdul Hamid II sedang melihat poster yang mengumumkan reorganisasi Kesultanan Utsmaniyah Seusai Perang Dunia I dan pembubaran Kesultanan Utsmaniyah istilah ini telah digunakan untuk negara negara Eropa lain Contohnya Yunani telah diberi cap pesakitan Eropa akibat krisis utang yang menimpanya 4 Lihat pula suntingPesakitan AsiaCatatan kaki sunting de Bellaigue Christopher Turkey s Hidden Past The New York Review of Books 48 4 2001 03 08 de Bellaigue Christopher The Sick Man of Europe The New York Review of Books 48 11 2001 07 05 Ottoman Empire Britannica Student Encyclopedia 2007 Encyclopaedia Britannica Online 19 Apr 2007 Le Monde La Grece presidente fragile de l Union europeenne 2 janvier 2014 nbsp Artikel bertopik politik ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pesakitan Eropa amp oldid 18926846