www.wikidata.id-id.nina.az
Pertempuran Nice berlangsung pada tahun 1543 dan merupakan bagian dari Perang Italia 1542 46 saat Francois I dan Suleiman I bekerja sama melawan Kaisar Romawi Suci Karl V Kaisar Romawi Suci Pada saat itu Nice dikuasai oleh Charles III Adipati Savoy sekutu Karl V 2 Pertempuran ini berhasil dimenangkan oleh Prancis dan Utsmaniyah dan kota Nice direbut oleh mereka Pengepungan NiceBagian dari Peperangan Utsmaniyah HabsburgAtas Aliansi Prancis Utsmaniyah berhasil merebut Nice Bawah Penggambaran pengepungan Nice oleh Matrakci Nasuh Tanggal22 Agustus 1543 1 LokasiNice SavoyHasilUtsmaniyah dan Prancis merebut NicePihak terlibatKekaisaran Romawi Suci Savoy GenoaKesultanan Utsmaniyah PrancisTokoh dan pemimpinKarl V Charles III Andrea DoriaHayreddin Barbarossa Salih Reis Francois de BourbonKekuatan100 galley 30 000 tentara 50 galleyKorban4 galley5 000 tawanan Pertempuran ini merupakan bagian dari kampanye militer Laut Tengah Barbarossa pada tahun 1543 1544 3 Catatan kaki sunting Cartography in the Traditional Islamic and South Asian Societies J B Harley p 245 1 The Ottoman Empire and the world around it Suraiya Faroqhi hal 33 History of the Ottoman Empire and modern Turkey by Ezel Kural Shaw p 102 2 Pranala luar suntingLagu untuk Catherine Segurane Informasi di situs kota Nice bahasa Prancis Koordinat 43 42 00 N 7 16 00 E 43 7 N 7 26667 E 43 7 7 26667 nbsp Artikel bertopik sejarah ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pertempuran Nice amp oldid 22891700