www.wikidata.id-id.nina.az
Ekspedisi Palembang Pertama merupakan sebuah kampanye militer Belanda yang dilakukan pada tahun 1819 yang dimaksudkan sebagai balasan atas pengusiran orang orang Belanda di bawah pimpinan Herman Warner Muntinghe oleh Sultan Mahmud Badaruddin II pada awal tahun 1819 Serangan dalam bentuk ekspedisi ini dilakukan oleh pasukan Koninklijk Nederlandsch Indisch Leger KNIL ke Palembang Ekspedisi Belanda ini berhasil dipatahkan Ekspedisi PalembangSebuah ilustrasi pasukan artileri dalam Ekspedisi PalembangTanggal1819LokasiPalembangHasilKemenangan Palembang dan Ekspedisi Belanda gagalPihak terlibatKoninklijk Nederlandsch Indisch LegerKesultanan PalembangTokoh dan pemimpinConstantijn Johan WolterbeekSultan Mahmud Badaruddin IIPranala luar Sunting Belanda 1900 W A Terwogt Het land van Jan Pieterszoon Coen Geschiedenis van de Nederlanders in oost Indie P Geerts Hoorn Belanda 1900 G Kepper Wapenfeiten van het Nederlands Indische Leger 1816 1900 M M Cuvee Den Haag Belanda 1876 A J A Gerlach Nederlandse heldenfeiten in Oost Inde Drie delen Gebroeders Belinfante Den Haag Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Ekspedisi Palembang Pertama amp oldid 21294282