www.wikidata.id-id.nina.az
GAMBARAN UMUM DESAA Sejarah DesaSejarah terbentuknya wilayah dan pemerintahan desa Pepelegi yang ada sekarang ini tidak diketahui secara pasti dan tidak pernah ditemukan dokumen sejarah dari pemerintahan desa sebelumnya namun cerita dari mulut ke mulut desa Pepelegi dahulu terbentuknya desa Pepelegi tidak lain berkat jerih payah pendahulu nenek moyang sesepuh babad alas desa yaitu Mbah Kenongosari dan Mbah Nyai Jatisari Sehingga saat ini di desa Pepelegi terdapat Petilasan Makam Mbah Jatisari dan Mbah Nyai Jatisari yang berada di makam desa Pepelegi sebelah timur balai desa Pepelegi Desa Pepelegi terbagi atas 2 dua Dusun yang konon cerita pendahulu bahwa desa Pepelegi terdapat 2 dua danyang Dusun Pepe danyang Laki laki sedang Dusun Legi danyang Perempuan Secara histories masyarakat desa pepelegi sudah mengalami kehidupan yang cukup mapan sejak zaman dahulu kala Sebagian besar kehidupan masyarakat pada saat itu bergerak di dunia pertanian perkebunan dan usaha kecil usaha rumah tangga Namun seiring perkembangan zaman perubahan desa pepelegi cukup signifikan dengan banyaknya perusahaan Industri dan juga adanya Perumahan dan Pengusaha rumah kos kosan dan lahan untuk pertanian kini sudah tinggal satu blok di sisi sebelah selatan wilayah desa Pepelegi Sejak masa revolusi kemerdekaan Republik Indonesia yaitu masa penjajahan belanda dan masa pendudukan Jepang di Indonesia pasa masa itu yang menjadi Kepala Desa di desa Pepelegi bernama SANITRI antara tahun 1940 s d tahun 1947 Setelah Indonesia memproklamirkan kemerdekaannya yaitu pada tanggal 17 Agustus tahun 1945 pemerintah colonial Belanda dan sekutunya tidak bisa menerima kemerdekaan Indonesia sehingga pada tahun 1947 Belanda dan sekutunya datang lagi ke Indonesia untuk mrngambil alih pemerintahan Indonesia yang baru terbentuk beberapa daerah diduduki Belanda dan pada tahun 1948 Desa Pepelegi dipecah menjadi 2 dua desa yaitu Desa Pepe dengan memilih orang yang bernama DULADI sebagai Kepala Desa Pepe Sedangkan Desa Legi dengan memilih orang bernama GONDO sebagai Kepala Desa Legi Pada perkembangannya diperkirakan sekitar tahun tahun 1953 desa Pepe dan desa Legi kemudian disatukan kembali menjadi satu desa menjadi desa Pepelegi yang kemudian pada waktu itu dipimpin oleh seorang Kepala Desa bernama MATASIM tahun 1953 S D tahun 1965 Pada tahun 1965 masa pemerintahan orde lama dan masa pemberontakan G30S PKI di desa Pepelegi ada pemilihan Kepala Desa dan yang terpilih kemudian menjadi Kepala Desa yaitu MATKASAN yang menjabat antara tahun 1965 s d 1979 Selanjutnya pada tahun 1979 di desa pepelegi juga kembali diadakan pemilihan kepala desa kemudian dalam pemilihan kepala desa tersebut yang terpilih menjadi kepala desa bernama DJOKO RUDJITO menjabat dari tahun 1980 s d tahun 1990 Pada periode selanjutnya yaitu tahun 1990 kembali ada Pemilihan Kepala Desa dan yang terpilih menjadi Kepala Desa Pepelegi bernama M SHOLEH menjabat dari tahun 1990 s d tahun 1998 Periode antara tahun 1998 s d 1999 jabatan kepala desa dipimpin oleh Pjs Kepala Desa Pepelegi yaitu bernama M TOHAKemudian pada era reformasi tahun 1999 dilakukan pemilihan Kepala Desa dan yang terpilih menjadi kepala desa Pepelegi dalam pemilihan kepala desa bernama ISWAHYUDI menjabat dari tahun 1999 s d tahun 2004 Pada perkembangannya sekitar tahun tahun 2004 Iswahyudi yang saat itu belum habis masa jabatannya mengajukan pengunduran diri dari Kepala Desa karena terpilih menjadi anggota DPRD Kabupaten Sidoaarjo melalui proses Pemilihan Umum tahun 2004 Mundurnya ISWAHYUDI sebagai kepala desa Pepelegi sebelum habis masa jabatannya kemudian terhitung sejak tahun 2004 Kepala Desa Pepelegi sementara dijabat oleh Pjs MALIK HARYONO yang memimpin desa Pepelegi hingga tahun 2006 Kemudian sejak tahun 2007 Pjs Kepala Desa Pepelegi dijabat oleh SISWADJI ABIDIN dari pemerintah kecamatan waru yang waktu itu juga menjabat sebagai Sekretaris kecamatan waru Pada perkembangan selanjutnya tepatnya pada bulan Nopember tahun 2007 diadakan pemilihan kepada desa pepelegi dan yang terpilih menjadi Kepala Desa bernama M ISJA ASHARY dengan masa jabatan dari Periode 2007 s d 2013 dilantik 19 Desember 2007 Terpilihnya M ISJA ASHARY Sebagai kepala Desa Pepelegi pada periode pertama 2007s d2013 mampu dijalankan sampai dengan habis masa jabatannya yaitu tahun 2013 Dan kemudian pada bulan Nopember tahun 2013 diadakan kembali pemilihan Kepala Desa dan M ISJA ASHARY terpilih kembali menjadi Kepala Desa Pepelegi untuk kedua kalinya dan menjabat sebagai kepala desa Pepelegi untuk masa periode kepemimpinan dari tahun 2013 s d 2019 dan dilantik tanggal 30 Desember 2013 Desa Pepelegi telah mengalami perubahan Kepemimpinan yaitu kepala desa Pepelegi sekurangnya 12 dua belas kali kepemimpinan pemerintahan dalam 3 tiga periode pengaturan desa dan pemerintahan desa yaitu I Masa Penjajahan Belanda dan Jepang 1 Sampai dengan Tahun 1930 1947 a Kepala Desa SANITRIb Sekretaris Desa 2 Sampai dengan Tahun 1947 1948 a Kepala Desa Pepe DULADIb Sekretaris Desa Pepe a Kepala Desa Legi GONDOb Sekretaris Desa Legi MATASAN3 Sampai dengan Tahun 1963 1965a Kepala Desa MATASIMb Sekretaris Desa M TOHAII Sebelum berlakunya UU No 5 Tahun 1974 dan UU No 5 Tahun 19791 Sampai dengan Tahun 1965 1979a Kepala Desa MATKASANb Sekretaris Desa M TOHAIII Setelah berlakunya UU No 5 Tahun 1974 dan UU No 5 Tahun 19791 Sampai dengan Tahun 1980 1990a Kepala Desa DJOKO RUDJITOb Sekretaris Desa M TOHA2 Sampai dengan tahun 1990 1998a Kepala Desa M SHOLEHb Sekretaris Desa M TOHAIV Setelah Reformasi 1 Tahun 1999 Tahun 2004a Kepala Desa ISWAHYUDIb Sekretaris Desa M TOHA2 Tahun 2004 2006 Tahuna Di isi Pjs Kepala Desa MALIK HARYONOb Di isi Pjs Sekretaris Desa PONADI MULYO3 Tahun 2006 Tahun 2007a Di isi Pjs Kepala Desa SISWADJI ABIDINb Di isi Pjs Sekretaris Desa PONADI MULYO4 Tahun 2007 Tahun 2013a Kepala Desa M ISJA ASHARYb Sekretaris Desa PONADI MULYOVI Era Undang Undang Desa5 Tahun 2013 Tahun 2019a Kepala Desa M ISJA ASHARY b Sekretaris Desa MALIK HARYONO Pada Tanggal 15 Oktober 2017 M ISJA ASHARY Meninggal Dunia6 Tahun 2017 Tahun 2018a Kepala Desa Pj SUBAMBANGb Sekretaris Desa MALIK HARYONO7 Tahun 2018 Tahun 2024I Tahun 2018 Tahun 2019a Kepala Desa ISWAHYUDIb Sekretaris Desa MALIK HARYONOII Tahun 2019 Sekaranga Kepala Desa ISWAHYUDIb Sekretaris Desa ANAS DHOHIRB Kondisi Demografi DesaKondisi demografis desa Pepelegi berubah seiring dengan adanya Undang Undang Nomor 22 Tahun 1999 sebagaimana telah diubah dengan Undang Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah dan Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2005 tentang Desa dan di ubah lagi dengan Undang Undang Nomor 6 Tahun 2014 Desa Pepelegi terbagi atas 2 dua wilayah pedusunan 10 sepuluh Rukun Warga dan 63 enam puluh tiga Rukun tetangga sebagaimana terinci seperti berikut ini NO NAMA DUSUN RW JUMLAH RT 1 PEPE 1 5 lima yaitu RT 1 2 3 4 5 2 PEPE 2 5 lima yaitu RT 1 2 3 4 5 3 PEPE 3 12 dua belas yaitu RT 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 4 PEPE 7 3 tiga yaitu 1 2 3 3 LEGI 4 6 enam yaitu RT 1 2 3 4 5 6 4 LEGI 5 5 lima yaitu RT 1 2 3 4 5 5 LEGI 6 5 lima yaitu RT 1 2 3 4 5 6 LEGI 8 10 sepuluh yaitu RT 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 7 LEGI 9 14 delapan yaitu RT 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 8 LEGI 10 4 empat yaitu RT 1 2 3 4 Desa pepelegi berada di Kecamatan Waru Kabupaten Sidoarjo Propinsi Jawa Timur Desa Pepelegi memiliki luas wilayah 125 95 Ha Yang secara administratif Pemerintahan terbagi menjadi 10 RW dan 63 RT dengan jumlah penduduk 16 360 jiwa 1 Letak Desa a Letak posisi Desa dalam Kecamatan Warub Letak posisi Desa dalam Kabupaten perbatasan antara Kab Sidoarjo dan Kota Surabaya2 Batas Desa a Sebelah Utara berbatasan dengan desa Medaengb Sebelah Selatan berbatasan dengan Bangahc Sebelah Barat berbatasan dengan Desa Waged Sebelah Timur berbatasan dengan Desa SawotratapJarak orbitasi Desa Pepelegi dengan ibu kota Kecamatan adalah 1 5 KM dan dari ibu kota Kabupaten adalah 15 km Komposisi persebaran asal penduduk Desa Pepelegi biasa dikatakan cukup berimbang antara pribumi dan pendatang dan sebagian kecil lainnya merupakan warga baru atau musiman pendatang dengan latar belakang dan profesi yang beragam Berdasarkan data kependudukan bulan Desember tahun 2013 penduduk Desa Pepelegi telah berjumlah 16 275 delapan ribu dua ratus Tujuh Puluh Tiga jiwa dengan perincian sebagai berikut a Laki Laki 7 963 Jiwab Perempuan 8 312 JiwaC Perekonomian DesaWilayah Desa Pepelegi sebagian besar merupakan tanah permukiman pemduduk serta sebagian besar penduduknya bekerja sebagai Pekerja di Instansi swasta atau perusahan selain Instansi pemerintah dan wiraswasta baik bergerak dalam bidang barang maupun jasa meskipun pada mulanya wilayah desa pepelegi secara umum adalah wilayah pertanian Namun dalam perkembangannya wilayah pertanian telah berubah fungsi menjadi kawasan perumahan atau permukiman penduduk sehingga berdampak pada kondisi sosial dan ekonomi masyarakat di Wilayah Desa Pepelegi Wilayah desa Pepelegi memiliki luas 125 95 Ha yang terbagi atas wilayah permukiman fasum lahan kosong dan persawahan Potensi sumber daya alam yang ada di desa sekarang ini tinggal menyisakan kawasan pertanian yang jumlahnya tidak begitu signifikan akan tetapi berganti dengan potensi lain di bidang usaha barang dan jasa termasuk di dalamnya adanya perumahan ruko dan perkantoran dan usaha rumahan baik berskala mikro kecil dan menengah UMKM yang telah berkembang di masyarakat Potensi sumber daya manusia yang ada di desa dapat digambarkan pada jumlah penduduk menurut tingkat pendidikan dan mata pencaharian masyarakat sebagai berikut 1 Jumlah Penduduk menurut Tingkat Pendidikan No Tingkat Pendidikan Jumlah Orang Keterangan 1 Taman Kanak kanak 300 2 Sekolah Dasar 353 3 SLTP 467 4 SLTA 375 5 Akademi D1 D2 D3 165 6 Sarjana S1 S2 S3 150 Sumber Sekretariat Desa Pepelegi2 Jumlah Penduduk menurut Mata Pencaharian No Jenis Pekerjaan Jumlah orang 1 Pegawai Negeri Sipil 150 2 TNI 26 3 POLRI 28 4 Pegawai BUMD 5 5 Pegawai BUMN 83 6 Dokter 17 7 Bidan 6 8 Swasta Karyawan Swasta 3 176 9 Guru Dosen 85 10 Wiraswasta Pedagang 486 11 Pensiunan 82 12 Petani 34 13 Pertukangan 201 14 Buruh Tani 16 15 Nelayan Nihil 16 Jasa 94 17 Pengerajin UMKM Home Industri 76 18 Pemulung 5 19 Tenaga Serabutan 304 20 Lain lain 217 Sumber Sekretariat Desa PepelegiDari data tabel tersebut diatas mayoritas penduduk Desa Pepelegi bekerja sebagai karyawan swasta yaitu sebanyak 3 176 jiwa Potensi perekonomian desa Pepelegi dapat dikatakan sangatlah besar dengan adanya permukiman penduduk yang padat dan berdiri di wilayah Desa Pepelegi dari permukiman warga kampung perumahan maupun kavling Kondisi potensi seperti ini tentunya dapat memberikan peluang bagi tumbuhnya perekonomian masyarakat desa Pepelegi D Pembangunan DesaI Prasarana dan Sarana Desa1 Sarana Peribadatan NO SARANA PERIBADATAN JUMLAH KETERANGAN 1 Masjid 11 Kondisi Baik 2 Mushollah 7 Kondisi Baik 3 Gereja 1 Kondisi Baik Terletak di KAV Pepelegi Indah 4 Vihara 5 Pura 2 Jumlah Penduduk Menurut Agama NO Agama dan Kepercayaan Jumlah Keterangan 1 Islam 15 306 2 Kristen 608 3 Katholik 310 4 Hindu 75 5 Budha 45 6 Penghayat Kepercayaan 7 Konghuchu 3 Pendidikan dan KesehatanPendidikan Formal NO Sekolah dan Sarana pendidikan Lainnya Jumlah Keterangan 1 PG TK RA 9 2 SDN MI 4 3 SMP MTS 2 4 SMA MA 5 Perguruan Tinggi 6 TPQ TPA 15 7 Madrasah Diniyah 8 Lembaga Bimbingan Belajar 2 9 Lembaga Pelatihan Kursus Pendidikan Non Formal NO JENIS PENDIDIKAN JUMLAH KETERANGAN 2 Pondok Pesantren 3 Sekolah Luar Biasa 4 Balai Latihan Kerja 5 Lembaga Kursus 2 6 Pusat Latihan Kerja Kesehatan NO PRASARANA KESEHATAN JUMLAH KETERANGAN 1 Puskesmas Pembantu 2 Posyandu balita 13 Posyandu lansia 3 3 Rumah Sakit 1 4 Poliklinik 5 Laboratorium 6 Apotek 3 4 Sarana Pemerintahan NO JENIS PRASARANA JUMLAH KETERANGAN 1 Balai Desa 1 2 Kantor Desa 1 3 TK Dharma Wanita 1 4 Sekolah Dasar 2 5 Sarana Transportasi NO JENIS SARANA JUMLAH KETERANGAN 1 Jalan Desa 4 2 Jembatan 10 3 Stasiun Kereta Api 4 Terminal 5 Pelabuhan 6 Sarana Olah Raga NO JENIS PRASARANA JUMLAH KETERANGAN 1 Lapangan Sepak Bola 1 2 Lapangan Bola Volly 3 3 Lapangan Bulu Tangkis 2 4 Lapangan Olah Raga Lainnya 1 E KELEMBAGAAN DESA1 Struktur Pemerintahan Desa Pemerintah Desa NO N A M A JABATAN PENDIDIKAN KETERANGAN Bergabung Sejak Tahun 1 ISWAHYUDI Kepala Desa Sarjana S 1 2018 2 ANAS DHOHIR Sekretaris Desa SLTA 1999 3 MALIK HARYONO Kepala Dusun Pepe SLTA 1999 4 NUR HIDAYAT Kepala Dusun Legi SLTA 1999 5 PONADI MULYO Kasi Pemerintahan SLTA 1999 6 ISYANTO Kasi Kesra Sarjana S 1 2017 7 JAYATI PUTRI UTAMI Kaur Keuangan Sarjana S 1 2017 8 NUR FADHILA ROMADHONA Kaur Tata Usaha dan UMUM Sarjana S 1 2017 9 SLAMET HERMANSYAH Kaur Perencanaan Sarjana S 1 2017 10 FADHFASH MUHAMMAD RUSYDA Kasi Pelayanan Sarjana S 1 2022 11 CHOIYUM Modin Dusun Legi SLTA 2018 12 SUWARNO Modin Dusun Pepe SLTA 2018 13 BAMBANG JATMIKO Driver SLTA 2018 14 PUGUH SAPUTRO Staff Kerumahtanggaan dan Umum SLTA 2021 Badan Permusyawaratan Desa NO N A M A JABATAN PENDIDIKAN KETERANGAN 1 Drs H NURYADI M Pd KETUA MAGISTER Sejak 2019 2 H LAMIYUN WK KETUA SLTA Sejak 2019 3 EDY SETIAWAN ST SEKRETARIS SARJANA Sejak 2019 4 MURTINI S Pd Anggota SARJANA Sejak 2019 5 Ir Drs H MARIYADI MM Anggota MAGISTER Sejak 2019 6 SOROSO HADI Anggota DIPLOMA SARJANA Sejak 2019 7 DARMAWAN ST Anggota SARJANA Sejak 2019 8 TRI YULIANTO BA Anggota DIPLOMA SARJANA Sejak 2019 9 AGUS BUDI UTAMA ST Anggota Sarjana Sejak 2019 2 Lembaga Kemasyarakatan Desa NO NAMA LEMBAGA JUMLAH KEPENGURUSAN 1 L P M D 10 ORANG Aktif 2 P K K 1 Desa 10 RW Aktif 3 KARANG TARUNA 1 Desa 10 RW dan 71 RT Aktif 4 RW dan RT 10 dan 71 Aktif 5 POSYANDU 11 POSYANDU BALITA Aktif2 1 Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Desa LPMD Pepelegi suntingNO NAMA JABATAN PENDIDIKAN KETERANGAN 1 WURYANTO SH Ketua LPMD SARJANA RW 004 2 KOHAR ARIFIN Anggota LPMD SLTA RW 001 3 HARI SETIYO SE Anggota LPMD SARJANA RW 009 4 Dr SIRAJUL ARIFIN Anggota LPMD DOKTOR RW 010 5 MOH KOLIL Anggota LPMD SLTA RW 001 6 SOEWIGNYO HS Anggota LPMD SARJANA RW 005 7 DHIMAS ANSORI Anggota LPMD SARJANA RW 006 8 SUHARNO Anggota LPMD SARJANA RW 004 9 Drs MAKIR Anggota LPMD SARJANA RW 002 10 H SHOLIHIN Anggota LPMD SARJANA RW 008 2 2 Program Pemberdayaan Keluarga PKK Desa PepelegiOrganisasi PKK di desa Pepelegi dapat dikatakan sudah berjalan dengan dinamis dalam menjalankan roda organisasinya Selain pengurus PKK di tingkat Desa yang cukup aktif pengurus PKK di tingkat RW dan RT bahkan tingkat Dasa Wisma juga berjalan aktif dan dinamis dalam menjalankan roda melakukan aktivitas keorganisasian di bawah ini adalah nama nama pengurus PKK di tingkat RW dan Penggerak di tingkat RT se desa Pepelegi Pengurus PKK Aktif di tingkat RW se desa Pepelegi NO NAMA ALAMAT JABATAN 1 IBU SUHARTINI RW 1 2 IBU ELLY ERNAWATI RW 1 3 IBU JUMIATI RW 1 4 IBU SITI KHODIJAH RW 1 5 IBU CHOIRULI UMMI RW 1 6 IBU JUARNIK RW 1 7 IBU FARIDAH RW 2 8 IBU LASMIATI RW 2 9 IBU SUYATI RW 2 10 IBU SUMARNI RW 2 11 IBU NUNING RW 2 12 IBU TUMIRAH RW 2 13 IBU WILUDJENG RW 3 14 IBU WIDJI RW 3 15 IBU SITI N RW 3 16 IBU SUDAMI RW 3 17 IBU INNA RW 3 18 IBU ATIKA RW 3 19 IBU QOMARIYAH RW 3 20 IBU ENI HENDRA RW 3 21 IBU NUR AINI RW 3 22 IBU WARTO RW 3 23 IBU TRIE WIDAYATI RW 3 24 IBU CHOTIJAH RW 3 25 IBU AMBAR RW 3 26 IBU WIWIK RW 3 27 IBU ALAIDAH RW 3 28 IBU ARYATI S RW 3 29 IBU HJ NUR ROICHAH RW 3 30 IBU HJ ASMINATI RW 3 31 IBU SULASTRI RW 3 32 IBU SULIHATI RW 3 33 IBU ARMIK S RW 3 34 IBU TATIK RW 3 35 IBU SUKANTI RW 4 36 IBU ANGGRAENI RW 4 37 IBU KAYATI RW 4 38 IBU SUPATMI RW 4 39 IBU YANI RW 4 40 IBU MUDAWAMA RW 4 41 IBU KISMANI RW 4 42 IBU LILIK S RW 4 43 IBU MALIKA RW 4 44 ENNY ASTUTIK RW 5 45 IBU SRI LESTARI RW 5 46 IBU JULIANAH RW 5 47 IBU HJ SUMIATUN RW 5 48 IBU DEWI KUSMIATI RW 5 49 IBU SITI MARSINI RW 5 50 IBU RINI RW 5 51 IBU SITI MUJAROH RW 5 52 IBU KHUSNUL RW 5 53 IBU URBA RW 5 54 IBU HJ MU AWANAH RW 5 55 IBU SITI KHOTIJAH RW 6 56 IBU BUNAMAH RW 6 57 IBU SUDARTATIK RW 6 58 IBU HJ PARIYATI RW 6 59 IBU SURAMI RW 6 60 IBU SITI MUSYAROFAH RW 6 61 IBU USWATUN RW 6 62 IBU SIHOTANG RW 8 63 IBU SUDARMADI RW 8 64 IBU SUMARNO RW 9 65 IBU SUPRIYATNO RW 9 66 IBU DIANA KUSRINI RW 9 67 IBU WIWIK RW 9 68 IBU RUSMININGSIH RW 9 69 IBU HANAFI RW 9 70 IBU NUR RACHMAD RW 9 71 IBU SRI IMANING RW 10 72 IBU SATUNI RW 10 73 IBU HANIK RW 10 74 IBU TUTIK RAHAYU RW 10 75 IBU SUPAINING RW 10 76 IBU KASMIATI RW 10 77 IBU LAILA BADRIYAH RW 10 2 3 Karang Taruna Desa PepelegiOrganisasi Karang Taruna di desa Pepelegi dapat dikatakan sudah berjalan sesuai dengan yang diharapkan setelah kondisinya beberapa tahun mengalami kemandekan vacum roda organisasinya Selain pengurus Karang Taruna di tingkat Desa yang cukup aktif pengurus di tingkat RW dan RT juga berjalan aktif dan banyak melakukan aktivitas keorganisasian 2 4 Rukun Warga dan Rukun Tetangga Desa Pepelegi NAMA JABATAN EKO PURWANTO Ketua RW 001 ARIYO Wakil Ketua I MOCH FADIL Wakil Ketua II HENDRIK Sekretaris I FAIZAL Sekretaris II SUNANDAR Bendahara I FARID KISFIYONO Bendahara II AGUS AL ARIF Ketua RT 001 RW 001 FAISAL HAMZAH Wakil Ketua CINDY APRILIA PALUPI Sekretaris ANDOKO Bendahara EDY SUPRAPTO Ketua RT 002 RW 001 SUKIRNO Wakil Ketua IMAM HASANUDIN Sekretaris HARIYANTO Bendahara SUPARNO Ketua RT 003 RW 001 IMAM BUCHORI Wakil Ketua ADITYA BAGOES KURNIAWAN Sekretaris HENDRO WAHYONO Bendahara SYAMSUL ARIF Ketua RT 004 RW 001 MUSNANDAR Wakil Ketua M BASUNI IMRON Sekretaris AGUS SUPRIYADI Bendahara M BUSRI Ketua RT 005 RW 001 HEPPY HERNAWA BUDI Wakil Ketua SUKHANAN S Pd Sekretaris SRIYADI Bendahara YUNUS Ketua RW 002 IMAM GHOZALI Wakil Ketua SYAMSUL HUDA Sekretaris M ARIFIN Bendahara MOCH SURYANTO Ketua RT 001 RW 002 ZAINUL ALIM Wakil Ketua ABD KHOLIQ Sekretaris ZIA ELWAFI Bendahara PONIDI Ketua RT 002 RW 002 MOH QOSIM Wakil Ketua SUGENG W Sekretaris BAMBANG EDI Bendahara ASMININ Ketua RT 003 RW 002 MUJIONO Wakil Ketua TEDY AGUS S Sekretaris GUNAWAN Bendahara WILDAN HABIBI Ketua RT 004 RW 002 M SYAMSUL HUDA S Ag Wakil Ketua ARI INDARWANTO Sekretaris M BISRI RIZAL Bendahara IMAM ROSIDI ST Ketua RT 005 RW 002 ARIFIN Wakil Ketua NUR ROCHIM Sekretaris SUNARDI Bendahara MOCH TOJIB Ketua RW 003 MOCH SUYAHNAN Wakil Ketua I AGUS PRIYADI Wakil Ketua II BANGUN TRI HARYANTO Sekretaris WIJI HARDJONO Bendahara SURYA PRANCANA MEGA Ketua RT 001 RW 003 MOHAMAD AFNAN AGUS PORNOMO S Kep NS Wakil Ketua PANCA Sekretaris POERWANTO Bendahara WAHYU SUBIYANTORO Ketua RT 002 RW 003 SUPARLAN Wakil Ketua HANNY WIDJAYA Sekretaris ROBBY HARTANTO LIMANTORO Bendahara HERI BUDI SANTOSO Ketua RT 003 RW 003 SETYO KUNCORO Wakil Ketua FIRMAN SATRIAWAN Sekretaris DRIE SUBIANTO Bendahara TRI SUKSMONO A R Ketua RT 004 RW 003 INDRA WIDIYAWANTO Wakil Ketua YUSTINUS RAHARJO Sekretaris YUNITA RATIH P Bendahara M NURIL HUDA Ketua RT 005 RW 003 NONO SUTARNO Wakil Ketua KADIS Sekretaris UMMU CHURRIYA Bendahara MARSISWANDI Ketua RT 006 RW 003 AGUS PRAMONO Wakil Ketua SUPRIJOKO Sekretaris M NURUL HUDA Bendahara TRI KUNTJORO Ketua RT 007 RW 003 BAMBANG HADI PURNOMO Wakil Ketua IRFAN MUTTAQIEN MONGILONG Sekretaris MUHAMAD ZUBAIDI Bendahara KHAIRIL ANAM S Pd M Pd Ketua RT 008 RW 003 TEDJO BASKORO Wakil Ketua DWI PUTRA SETIAWAN SE Sekretaris IRVANO ASLAN SALIM SE Bendahara NUR ASJIKIN Ketua RT 009 RW 003 SATRIANTO Wakil Ketua ABDUL AZIZ Sekretaris AMIN BUDIANTO Bendahara H SUPARDI Ketua RT 010 RW 003 MOCH ALI Wakil Ketua ADI Sekretaris NURYANTO Bendahara FIQY ARDIANSYAH S Pd Ketua RT 011 RW 003 RIZA Wakil Ketua DONI Sekretaris RIZAL Bendahara H SUMADI Ketua RT 012 RW 003 YUDI YULIANTO SE Wakil Ketua CHOIRIL AFFIF F SE Sekretaris DZUKIFFLY Bendahara SARMANTO Ketua RW 004 ISYANTO Wakil Ketua INUR PRAMONO Sekretaris WURYANTO SH Bendahara YHUANA Ketua RT 001 RW 004 JONI BUDI HARTONO Wakil Ketua AGUS MULYANTO Sekretaris DRAVIS Bendahara TOE PRASETIA Ketua RT 002 RW 004 SLAMET Wakil Ketua M BUSTOMI Sekretaris NANANG AFNANTO Bendahara SUHARTO Ketua RT 003 RW 004 M JAINURI Wakil Ketua NORPRAMONO Sekretaris M YAS UD Bendahara BAMBANG HERIYANTO SE Ketua RT 004 RW 004 SUJARNO Wakil Ketua LINTANG FITRIAWAN GUNADARMA S Hum Sekretaris SISWIDIASTO Bendahara SAMSUDIN Ketua RT 005 RW 004 NUR HUDI Wakil Ketua PARDI Sekretaris AGUS IWANTO Bendahara MULYONO Ketua RT 006 RW 004 HERU SUHANDOKO Wakil Ketua M ZUFAR Sekretaris BUDI MARSTYO Bendahara ACHMAD ARIF Ketua RW 005 ADANG SURADI Wakil Ketua H MUHAJIR Sekretaris HERU SANTOSO Bendahara MOH YUFIANTO Ketua RT 001 RW 005 IMAM MUHTADI Wakil Ketua ACH MARDIANTO Sekretaris ASNANG W Bendahara ENY ASTUTI E Y Ketua RT 002 RW 005 SURONO Wakil Ketua SULISTIOWARNI Sekretaris WARDOYO Bendahara ARIF MUSTAMIL Ketua RT 003 RW 005 AHMAD SAIFULLOH Wakil Ketua FERY SETYAWAN Sekretaris DARWIS RIEZKY AKBAR Bendahara MOHAMAD TOHIR Ketua RT 004 RW 005 FATHKUNURI Wakil Ketua KHUSNUL MUSLIK Sekretaris PAIRIN Bendahara ORBAWATI SE Ketua RT 005 RW 005 LAMBANG RASPRIYO AJI S Sos ST Wakil Ketua IBA KUSTIYARINI Sekretaris NURUL ISTIQOMAH Bendahara H BUDIONO S Pd Ketua RW 006 H PURWANTO Wakil Ketua ANDI SUGENG PURNOMO Sekretaris MARSUIN Bendahara SLAMET WAHYUDI Ketua RT 001 RW 006 KUSNADI Wakil Ketua ARIEF KURNIAWAN Sekretaris DODIK OKABRIYANTORO Bendahara SUKADI Ketua RT 002 RW 006 ANDI SUGENG PURNOMO Wakil Ketua SUGIANTO Sekretaris AMRI YAHYA Bendahara A MARYONO Ketua RT 003 RW 006 M AGUNG SANTOSO Wakil Ketua ABDUL ROCHIM Sekretaris SUGIYANTO Bendahara AGUNG TRIWIDODO Ketua RT 004 RW 006 ARIFIN Wakil Ketua MISDI Sekretaris AGUS SUYANTO Bendahara BAMBANG BUDIONO ST Ketua RT 005 RW 006 UMBAR Wakil Ketua SUYANTO Sekretaris KUSWANTO Bendahara KHOIRUL ROJUL Ketua RT 006 RW 006 SUWAJI Wakil Ketua SUHARTONI Sekretaris RILO CAHYO ANDONO Bendahara ROMADI Ketua RT 007 RW 006 FAJARUDDIN Wakil Ketua NURHADI Sekretaris MAARIF Bendahara ROY A PRASETYO Ketua RW 007 TOTOK SRIYANTO Sekretaris DODIK HIKMAWAN Bendahara YOYOK B DARMAWAN Ketua RT 001 RW 007 SYOFAN SADDAMHURI Sekretaris LENY ERLINA Bendahara ZAINURI Ketua RT 002 RW 007 SINTARTO Sekretaris KRISNADI Bendahara INDRA SANTOSO Ketua RT 003 RW 007 PRIMA AGUNG PRANGHAJI Wakil Ketua ARDHI PRAYOGA Sekretaris JUL SISWANTO Bendahara I BASUKI TEDJA Bendahara II ADI SANTOSO Ketua RW 008 HARNO Wakil Ketua SAEFUL ANWAR Sekretaris HASTA BASUKI Bendahara AGUS IMANTORO Ketua RT 001 RW 008 JUDI NURJANTO Wakil Ketua AKHMAD QOMARU ZAMAN Sekretaris MOCH AKBAR TANJUNG Bendahara HENDRA WAHYUADI Ketua RT 002 RW 008 SUKEMI Wakil Ketua BAMBANG SUDARMINTO Sekretaris BAMBANG EDY PRIYONO Bendahara ASAHARI JAYA UTAMA Ketua RT 003 RW 008 ARIEF SETIAWAN Wakil Ketua BRULIANTI PRATIKA SARI Sekretaris HARNO Bendahara MUHAMMAD HERYADI Ketua RT 004 RW 008 KRIS HARI P Wakil Ketua LAURENTIUS Sekretaris M TAUFIQ ROKHMAN Bendahara I MADE ASTAWA Ketua RT 005 RW 008 CHOSIIN Wakil Ketua NURHUDA Sekretaris TOTOK SUDARTO Bendahara KRISWAN AFFANDI SUGIARTO Ketua RT 006 RW 008 ANOM WIJANARKO Wakil Ketua ASLAM FIRDAUSI Sekretaris WAHZANI SYUKRI S Bendahara MUDJIONO Ketua RT 007 RW 008 SAEFUL ANWAR Wakil Ketua SURYO MARWANTORO Sekretaris RUDI HARIANTO Bendahara ROMLI Ketua RT 008 RW 008 BAMBANG ISHARSONO Wakil Ketua YAFETY WARUWU Sekretaris GUUSTAAF RUPERT HUWAE Bendahara H AGUS IBRAHIM Ketua RT 009 RW 008 DODIEK PRASETYA Wakil Ketua I Drs NAWANG Wakil Ketua II Bidang Perempuan RIYAN Sekretaris SUKAMTO Bendahara SUYONO Ketua RT 010 RW 008 S CRISNATA TRI P Wakil Ketua DRADJAT TEGUH Sekretaris MUJIONO Bendahara HARI SETIYO SE Ketua RW 009 MURYONO Wakil Ketua GUSTI NGURAH KOMANG WIRA Sekretaris SUGIYANTO Bendahara BAMBANG KURNIAWAN Ketua RT 001 RW 009 NOORACHMAT Wakil Ketua REZA ADINATA Sekretaris SUYONO Bendahara SUPRIYADI Ketua RT 002 RW 009 WAWAN SETIAWAN Wakil Ketua BUDI SETIYAWAN Sekretaris DANY ROY HENDRAWAN Bendahara NARNO PURNOMO Ketua RT 003 RW 009 MUNFARID ABDILLAH Wakil Ketua SAIMIN Sekretaris NIZAR DWI WIBOWO Bendahara ARFIAN RAMADHANI Ketua RT 004 RW 009 MOHAMMAD SYAIFUL ANAM Wakil Ketua DEDDY PURWANTO Sekretaris RENDY SUSILO MARDIWIRYO Bendahara CHOIRUL SUBECHI Ketua RT 005 RW 009 SATYA KRISNAYANA Wakil Ketua YUSUP BUDIANTO Sekretaris AGUNG MULYONO Bendahara SUGITO Ketua RT 006 RW 009 SISWOYO Wakil Ketua BAHRUL ULUM Sekretaris SUGIYANTO Bendahara PANTJA HARRI WIDJAYA Ketua RT 007 RW 009 SAIROZI Wakil Ketua NOVA RIZAL PRATAMA Sekretaris SETYO BUDI Bendahara MUDIK SUPRAMONO Ketua RT 008 RW 009 ENDRIA WAHYUDI Wakil Ketua KHOIRUL HIDAYAT Sekretaris HENDRA WASKITO Bendahara ADHI SETYA IRAWAN S Pt Ketua RT 009 RW 009 WIDHO DWI LAKSONO Wakil Ketua MOH KHULUQ Sekretaris I ARYANTO Sekretaris II USMAN TRI ARIFIN Bendahara I KHRISNA Bendahara II OCTAVIAN BIONDY Ketua RT 010 RW 009 ROHMANA ZUKHRUF ARAAF EKO A Sekretaris BAAGAS AHMAD YUWANTO Bendahara VIDITIA RONA DEWANGGA S E Ketua RT 011 RW 009 MUHAMMAD JARGY ZANDRYANATAN Sekretaris SINTA ANGGRAENI Bendahara SUDARMANTO WIJAYA Ketua RT 012 RW 009 ANDHIKA KURNIAWANTO Sekretaris NYCO NUGROHO Bendahara ABDUL HARIS DWI PRASETIYO Ketua RT 013 RW 009 MUHAMMAD KHOIRUL AMIR KHOLID Sekretaris HILMI HAKIM PRASETYA S Pd Bendahara PURWONO Ketua RT 014 RW 009 ACHMAD SURYADI Wakil Ketua JEFRI SATRIA FAUZY Sekretaris DIMAS ADI SETIAWAN Bendahara WIDARNO Ketua RW 010 KUSNADI Wakil Ketua EKO IRFAN SUTANSYAH Sekretaris EKO SUTRISNO Bendahara KARNI Ketua RT 001 RW 010 SUHENDRIK Wakil Ketua SYAIFUDIN FADLI Sekretaris SOARI Bendahara SUWOTO Ketua RT 002 RW 010 TITOV MAYVANI Wakil Ketua YANUAR DIAN BARUNANTO Sekretaris H SUNALI Bendahara BAMBANG SUPRAPTO Ketua RT 003 RW 010 DIDIK SANTOSO Wakil Ketua EKO YULIONO Sekretaris H AGUSTONO Bendahara LUKMAN FANANI Ketua RT 004 RW 010 ENDIK SETIAWAN Wakil Ketua MOCHAMMAD SURYA Sekretaris TEGUH PUJIONO Bendahara Artikel ini tidak memiliki kategori atau memiliki terlalu sedikit kategori Bantulah dengan menambahi kategori yang sesuai Lihat artikel yang sejenis untuk menentukan apa kategori yang sesuai Tolong bantu Wikipedia untuk menambahkan kategori Tag ini diberikan pada November 2023 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pepelegi Waru Sidoarjo amp oldid 24876075