www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan Mohon bantu kami mengembangkan artikel ini dengan cara menambahkan rujukan ke sumber tepercaya Pernyataan tak bersumber bisa saja dipertentangkan dan dihapus Cari sumber Pengunduran diri berita surat kabar buku cendekiawan JSTOR Juni 2010 Pengunduran diri peletakan jabatan atau pelepasan jabatan adalah tindakan resmi meninggalkan atau berhenti dari suatu jabatan atau kedudukan Pengunduran diri dapat terjadi ketika seseorang yang memegang jabatan yang diperoleh melalui pemilihan atau penunjukan mengundurkan diri tetapi meninggalkan jabatan setelah masa jabatan berakhir atau memilih untuk tidak mencari masa jabatan tambahan tidak dianggap pengunduran diri Ketika karyawan memilih untuk meninggalkan suatu jabatan itu dianggap sebagai pengunduran diri kebalikan dari pemutusan hubungan kerja Turun takhta merupakan pengunduran diri yang dilakukan oleh raja paus atau pemegang jabatan serupa yang sedang berkuasa Rujukan SuntingBacaan lanjut Sunting nbsp Lihat informasi mengenai pengunduran diri di Wiktionary 6 Questions to Ask Before You Quit Vanna Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020 08 06 Diakses tanggal 2023 03 02 Barclay Theo February 5 2018 Fighters And Quitters Great Political Resignations London Biteback Publishing ISBN 9781785903540 Frenchwood Fancy December 13 2014 The Perfect Resignation Letter I Fired My Boss Infinite Momentum ISBN 978 0578154640 Kumar Harbans Lal Kumar Gaurav 2009 Law Relating to Resignation and VRS Delhi Universal Law Pub Co ISBN 978 8175347304 The Bird of Wifdom January 1 1755 Remarks on the Resignation of a Noble Lord A satire on John Perceval Earl of Egmont Templat Ketenagakerjaan Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pengunduran diri amp oldid 23669885