www.wikidata.id-id.nina.az
Pengerjaan tanah atau pekerjaan tanah adalah sebuah bidang pekerjaan dalam teknik sipil yang berhubungan dalam pemindahan sejumlah besar massa tanah dan bebatuan dari satu lokasi ke lokasi lainnya Tanah yang dipindahkan dapat dibuang atau diletakkan di suatu lokasi untuk menjadi bentuk lanskap tertentu 1 Bulldozer yang umum digunakan untuk pengerjaan tanahGrader untuk meratakan tanahDalam teknik sipil pengerjaan tanah umum dilakukan dalam pembangunan jalan rel kereta bendungan hingga untuk mencegah risiko tanah longsor dan bencana lainnya di suatu tempat Dalam dunia militer pengerjaan tanah juga umum dilakukan untuk membangun benteng selokan penghalang moat dan sebagainya Lihat pula suntingCut and fillReferensi sunting Frederick S Merritt M Kent Loftin Jonathan T Ricketts 1995 Standard Handbook for Civil Engineers Fourth Edition McGraw Hill Book Company Pemeliharaan CS1 Banyak nama authors list link Pranala luar suntingFinding Volume of Earthwork using Simpson s Rule nbsp Artikel bertopik teknik ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pengerjaan tanah amp oldid 22663786