www.wikidata.id-id.nina.az
Pemilihan umum presiden Austria diadakan pada 25 April 2010 1 Ini adalah pemilihan kepala negara Austria ke 12 sejak 1951 Para kandidatnya adalah Heinz Fischer Barbara Rosenkranz FPO dan Rudolf Gehring Heinz Fischer memenangkan pemilihan umum ini dengan hampir 80 dari suara sah yang diberikan Pemilihan Umum Presiden Austria 20102004201625 April 2010Kandidat Calon Heinz Fischer Barbara Rosenkranz Rudolf Gehring Partai Independen Partai Kebebasan Austria Partai KristenPresidenHeinz Fischer Independen Jumlah suara sah yang diberikan pemilih berdasarkan provinsi Burgenland 231 255 Carinthia 447 679 Lower Austria 1 267 388 Upper Austria 1 092 757 Salzburg 391 200 Styria 973 009 Tyrol 530 239 Vorarlberg 264 810 Vienna 1 157 283Hasil suntingHans Fischer mengalahkan Barbara Rosenkranz dengan 78 94 suara terhadap 15 62 2 Sementara Rudolf Gehring mendapat posisi ke 3 dengan mendapatkan 5 44 suara 2 Jajak pendapat telah membuat Fischer dalam posisi yang bagus pada hari pemilihan 3 Fischer berterima kasih kepada rakyatnya di televisi Saya sangat senang dan berterima kasih kepada rakyat Austria untuk memiliki banyak kepercayaan pada saya 2 Referensi sunting Fischer kundigt Kandidatur per Video an Salzburger Nachrichten 23 November 2009 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011 07 20 Diakses tanggal 25 April 2010 a b c Austria president sweeps to victory Al Jazeera 25 April 2010 Diakses tanggal 25 April 2010 Austria holds presidential election Xinhua News Agency 25 April 2010 Diakses tanggal 25 April 2010 Pranala luar suntingHeinz Fischer Campaign Website Diarsipkan 2010 03 01 di Wayback Machine Barbara Rosenkranz Campaign Website Diarsipkan 2016 11 25 di Wayback Machine Rudolf Gehring Campaign Website Diarsipkan 2010 03 06 di Wayback Machine nbsp Artikel bertopik politik ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pemilihan umum Presiden Austria 2010 amp oldid 25499849