www.wikidata.id-id.nina.az
Partai Buruh Sosialis Nasional Jerman Deutsche Nationalsozialistische Arbeiterpartei adalah sebuah partai politik yang pernah berdiri pada masa Republik Austria Pertama Awal mula partai ini dapat ditilik kembali ke gerakan pan Jerman pada permulaan abad ke 19 Pada 15 November 1903 Partai Buruh Jerman didirikan di wilayah Austria Hungaria pada saat itu dengan sekretariat yang terletak di Aussig kini Usti nad Labem di Republik Ceko Dalam kongres partai di Wina pada Mei 1918 partai ini berubah nama menjadi Partai Buruh Sosialis Nasional Jerman Partai ini dilarang pada masa kekuasaan Engelbert Dollfuss pada awal tahun 1933 Partai ini menjadi bagian dari Partai Nazi Jerman setelah Austria menjadi wilayah Jerman pada tahun 1938 Partai Buruh Sosialis Nasional Jerman Deutsche Nationalsozialistische ArbeiterparteiSingkatanDNSAPLandesinspekteurTheodor Habicht 1 2 PendiriHans KnirschRudolf Jung and others Franko SteinLudwig VogelAlfred Proksch 3 Hans KrebsWalter RiehlDibentuk5 Mei 1918 Wina AustriaDilarang19 Juni 1933 4 Didahului olehPartai Buruh Jerman 5 Digabungkan denganNSDAP 1938 Surat kabarVolksstimmeOrganisasi wanitaAsosiasi Wanita Sosialis NasionalKeanggotaan 1923 34 000 pengikut 6 IdeologiNazisme Aryanisme Darwinisme sosial Pan Jermanisme Nasionalisme Jerman Iredentisme Jerman Antisemitisme ekonomi 7 Nasionalisme ekonomi Militarisme Anti kapitalisme 8 Korporatisme Anti komunisme VolksgemeinschaftPosisi politikKanan jauhKoalisiChristlichnationale Wahlgemeinschaft 1922 9 Faksi dari 1926 NSDAP HitlerbewegungDeutschsozialen VereinSchulz Gruppe 10 11 Several other splinter groups 12 Referensi sunting Miller amp Schulz 2017 hlm 362 363 Philip Rees Biographical Dictionary of the Extreme Right Since 1890 hlm 169 Philip Rees Biographical Dictionary of the Extreme Right Since 1890 1990 hlm 305 Bukey 2002 hlm 44 John T Lauridsen Nazism and the radical right in Austria 1918 1934 2007 hlm 283 Robert Kriechbaumer 2001 Die grossen Erzahlungen der Politik Politische Kultur und Parteien in Osterreich von der Jahrhundertwende bis 1945 Schriftenreihe des Forschungsinstitutes fur politisch historische Studien der Dr Wilfried Haslauer Bibliothek Salzburg 12 Wien Koln Weimar Bohlau p 775 ISBN 3 205 99400 0 Andrew Gladding Whiteside Austrian National Socialism before 1918 1962 hlm 1 3 David Nicholls Adolf Hitler A Biographical Companion Chapel Hill University of North Carolina Press 2000 lmh 236 37 Richard Voithofer Drum schliesst Euch frisch an Deutschland an Die Grossdeutsche Volkspartei in Salzburg 1920 1936 Bohlau Wien Koln Weimar 2000 hlm 188 198 Dirk Hanisch 1998 Die osterreichischen NSDAP Wahler Eine empirische Analyse ihrer politischen Herkunft und ihres Sozialprofils Bohlaus Zeitgeschichtliche Bibliothek 35 Helmut Konrad dalam bahasa German Wien Koln Weimar Bohlau pp 71 f ISBN 3 205 98714 4 Pemeliharaan CS1 Bahasa yang tidak diketahui link aieou http www aeiou at aeiou encyclop n n122448 htm Nationalsozialismus Templat ANNO nbsp Artikel bertopik sejarah ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Partai Buruh Sosialis Nasional Jerman Austria amp oldid 23326720