www.wikidata.id-id.nina.az
Oppidum dari bahasa Latin oppidum jamak oppida yang berarti kota adalah istilah yang mengacu kepada permukiman yang terbentengi di Eropa barat dan tengah pada Zaman Besi 1 Oppidum merupakan pusat ekonomi politik atau religius yang terlindungi secara alami karena biasanya terletak di tempat tinggi pulau semenanjung tanjung liku liku sungai atau rawa rawa Oppida Keltik mengalami zaman keemasan pada abad ke 2 SM dan ke 1 SM dan mereka disebut peradaban oppida Setelah Romawi menaklukan Galia banyak oppida yang ditinggalkan sementara yang lain berkembang menjadi kota besar seperti Bourges Avaricum atau Besancon Vesontio Pada abad pertengahan beberapa oppida diduduki kembali seperti oppidum Saint Blaise dan oppida lain dijadikan tempat mengungsi Meroliacense atau Chastel Marlhac Oppidum Keltik di Eropa Tengah pada abad ke 1 SM Catatan kaki Sunting Venceslas Kruta 2000 Les Celtes histoire et dictionnaire Paris Robert Laffont hlm 763 ISBN 2 221 05690 6 Pranala luar Sunting Les Gaulois en Provence l oppidum d Entremont Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016 08 02 Diakses tanggal 2016 05 09 Bibracte parc archeologique centre archeologique europeen Oppidum de Corent Oppida celtiques atlas des fortifications celtiques Europe villes celtiques oppidum gaulois Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011 02 19 Diakses tanggal 2016 05 09 nbsp Artikel bertopik sejarah ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Oppidum amp oldid 22492636