www.wikidata.id-id.nina.az
Operasi Edelweiss bahasa Jerman Edelweiss adalah rencana Jerman untuk menguasai Kaukasus dan merebut ladang minyak di Baku selama perang Soviet Jerman Operasi ini dipimpin oleh Hitler pada tanggal 23 Juli 1942 Pasukan utama termasuk Grup Angkatan Bersenjata A Wilhelm List Angkatan Bersenjata Tank ke 1 Ewald von Kleist Angkatan Bersenjata Tank ke 4 Kolonel Jendral Hermann Hoth Angkatan bersenjata ke 17 Kolonel Jendral Richard Ruoff dan Angkatan bersenjata Rumania ketiga Jendral Petre Dumitrescu Grup Angkatan Bersenjata A ditutupi oleh Grup Angkatan Bersenjata B di bawah Fedor von Bock dan oleh Angkatan Udara ke 4 1 000 pesawat tempur Pasukan darat disertai 15 000 pekerja industri minyak termasuk 167 000 tentara 4 540 pistol dan 1 130 tank Daftar pustaka suntingNick Michael Operation Edelweiss The most audacious mission of World War Two Rusia Ivan Tyulenev Krah operacii Edelvejs Ordzhonikidze 1975 Rusia K M Aliev V zone Edelvejsa M Stavropol 2005 Pranala luar sunting Rusia Yasen Dyachenko Istoriya alpinizma Vojna na Kavkaze nbsp Artikel bertopik militer ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Operasi Edelweiss amp oldid 19665027