www.wikidata.id-id.nina.az
On Bullshit 2005 karya filsuf Harry G Frankfurt adalah esai tentang teori omong kosong bullshit yang mendefinisikan konsepnya dan menganalisis penerapan omong kosong dalam komunikasi Frankfurt menyimpulkan bahwa omong kosong adalah perkataan yang bertujuan persuasif retorika tanpa mempertimbangkan kebenaran Seorang pembohong masih mempertimbangkan kebenaran dan berusaha menyembunyikannya sedangkan pengomong kosong tidak peduli benar atau salah dan hanya mempedulikan dampak persuasifnya terhadap pendengar 1 Frankfurt awalya menerbitkan esai On Bullshit di jurnal Raritan Quarterly Review tahun 1986 Sembilan belas tahun kemudian esai ini terbit dalam bentuk buku berjudul On Bullshit 2005 populer di kalangan pembaca biasa Buku ini bertahan selaam 27 pekan di The New York Times Best Seller List 2 dan dibahas di acara televisi The Daily Show With Jon Stewart 3 serta wawancara bersama perwakilan penerbitnya Princeton University Press 4 5 On Bullshit 2005 menjadi dasar buku sekuelnya On Truth 2006 Daftar isi 1 Riwayat terbit 2 Lihat pula 3 Referensi 4 Bacaan lanjutanRiwayat terbit sunting On Bullshit Raritan Quarterly Review 6 no 2 Fall 1986 6 On Bullshit The Importance of What We Care About Philosophical Essays Cambridge Cambridge University Press 1988 ISBN 0 521 33324 5 hardback ISBN 0 521 33611 2 paperback On Bullshit Princeton N J Princeton University Press 2005 ISBN 0 691 12294 6 Lihat pula suntingTruthiness Politik pascakebenaranReferensi sunting On Bullshit 2005 by Harry Frankfurt p 61 Wallace Niamh 2005 10 11 On College Bullshit and Love UWM Post diarsipkan dari versi asli tanggal 2016 03 06 diakses tanggal 2008 08 11 Frankfurt Harry G 2005 03 14 The Daily Show Frankfurt Harry G January 2005 On Bullshit Part 1 6m12s A Conversation with Harry G Frankfurt youtube com Princeton University Press diakses tanggal July 16 2017 Interview conducted by Ben Tate Director of Subsidiary Rights Princeton University Press Frankfurt Harry G January 2005 On Bullshit Part 2 5m20s A Conversation with Harry G Frankfurt youtube com Princeton University Press diakses tanggal July 16 2017 Interview conducted by Ben Tate Director of Subsidiary Rights Princeton University Press Frankfurt Harry G On Bullshit Raritan Quarterly Review Volume 06 Number 2 Raritan Quarterly Review Tidak memiliki atau membutuhkan url bantuan Parameter access date membutuhkan url bantuan Bacaan lanjutan suntingHolt Jason ed The Daily Show and Philosophy Moments of Zen in the Art of Fake News Malden MA Wiley Blackwell 2007 ISBN 978 1 4051 6314 9 pp 133 156 Pfeifer Karl Review of On Bullshit Dialogue 45 June 2006 pp 617 620 nbsp Artikel bertopik filsafat ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title On Bullshit amp oldid 22411178