www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk kegunaan lain lihat Old Spanish Trail Old Spanish Trail merupakan sebuah rute dagang bersejarah yang menghubungkan pemukiman Santa Fe di utara New Mexico dengan Los Angeles di California Panjangnya sekitar 1 200 mil 2 000 km membentang melalui pegunungan tinggi gurun gersang dan jurang dalam Ditemukan oleh penjelajah Eropa pada 1776 Trail ini telah digunakan oleh kereta barang sejak 1829 hingga pertengahan 1850 an Old Spanish Trail melintasi New Mexico Colorado Utah Arizona Nevada dan California Nama jalur ini berasal dari publikasi laporan John C Fremont mengenai perjalanannya tahun 1844 untuk Korps Topografi AS Namanya mungkin berasal dari penemunya Antonio Armijo Alasan bahwa jalur ini terkenal karena selama era Kolonial kerajaan Spanyol takut berdagang antar provinsi dan tidak mungkin bahwa banyak hubungan terjadi antara New Mexico dan California sebelum periode Meksiko Jalur ini ditemukan setelah sebelumnya menggunakan rute Amerika Asli Pedagang bulu dan Meksiko adalah kandidat utama untuk penggunaan lanjutan pertamanya Daftar Tempat Bersejarah Nasional suntingTahun 1988 sebuah bangunan di Utah di jalur ini ditempatkan pada Pendaftaran Tempat Bersejarah Nasional 1 Tahun 2001 bagian dari Trail ini yang membentang melintasi Nevada dari perbatasan Arizona ke California dikenal sebagai Distrik Bersejarah Jalan Mormon ditetapkan pada Pendaftaran Tempat Bersejarah Nasional 2 Catatan kaki sunting National Register of Historic Places Diakses tanggal 2007 05 30 Period of significance 1750 1849 National Register of Historic Places Diakses tanggal 2007 05 30 Pranala luar suntingMap and Bibliography Diarsipkan 2006 05 18 di Wayback Machine Old Spanish Trail Association National Park Service Historic Trail Maps Diarsipkan 2007 07 31 di Wayback Machine Map and History Diarsipkan 2015 02 17 di Wayback Machine Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Old Spanish Trail rute dagang amp oldid 19382064