www.wikidata.id-id.nina.az
Nia Kurniasih Ardikoesoema 13 Maret 1948 8 April 2018 adalah seorang ratu kecantikan asal Bandung Jawa Barat 1 yang menjadi wakil Indonesia pertama dalam kontes kecantikan Miss Universe pada tahun 1974 2 Nia Kurniasih ArdikoesoemaLahirNia Kurniasih 1948 03 18 18 Maret 1948Bandung Jawa BaratMeninggal8 April 2018 2018 04 08 umur 70 Bandung Jawa BaratAlmamaterInstitut Teknologi BandungPemenang kontes kecantikanWarna rambutHitamWarna mataHitamKompetisiutamaPuteri Indonesia 1973 PesertaMiss Universe 1974 Peserta Daftar isi 1 Kontes kecantikan 2 Kematian 3 Lihat pula 4 Referensi 5 Bacaan lebih lanjut 6 Pranala luarKontes kecantikan suntingNia memulai langkahnya di kontes kecantikan pada ajang Puteri Indonesia 1973 dimana ia mewakili provinsi Jawa Barat Pada kompetisi tersebut ia belum berhasil masuk ke babak 3 besar namun ia tetap dikirimkan untuk mewakili Indonesia di ajang Miss Universe 1974 di Manila Filipina Miss Universe 1974 merupakan edisi ke 23 dari kontes Miss Universe yang diselenggarakan di Folk Arts Theater Manila Filipina pada pagi hari 21 Juli 1974 malam tanggal 20 Juli di Amerika Serikat Edisi ini merupakan kontes Miss Universe pertama yang diselenggarakan di Benua Asia 3 Di akhir acara Miss Universe 1973 Margarita Moran dari Filipina memahkotai penerusnya Amparo Munoz dari Spanyol sebagai Miss Universe 1974 Runner up pertama Helen Morgan dari Wales di kemudian hari memenangkan gelar Miss World pada tahun yang sama 4 Kematian suntingNia meninggal dunia pada hari Minggu 8 April 2018 pukul 20 59 WIB setelah menjalani perawatan intensif di Rumah Sakit Santo Borromeus Bandung Jawa Barat 5 Berita meninggalnya Nia dikonfirmasi langsung oleh pihak keluarga dan disebarkan melalui sejumlah akun media sosial portal kontes kecantikan Indonesia 6 Lihat pula suntingDaftar peserta asal Indonesia di kontes kecantikan internasionalReferensi sunting Rosalina Dian 26 Juli 2017 Ini Mojang Bandung yang Jadi Wakil Pertama Indonesia di Miss Universe Otonomi co id Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017 09 16 Diakses tanggal 16 September 2017 Meraba Sosok Puteri Indonesia Dengan Rasa Miss Universe iPageants 18 Oktober 2016 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017 09 16 Diakses tanggal 22 Desember 2016 Requintina Robert 2 Agustus 2016 PH eyes MOA or Philippine Arena as venue for Miss Universe 2016 Tempo Diakses tanggal 2 Agustus 2016 Wales Assembly with a difference for Miss Wales BBC Wales 26 Agustus 1998 Diakses tanggal 15 April 2009 Inna Lillahi Wa Inna Ilaihi Rajiun Telah meninggal dunia wanita kebanggaan Indonesia yang pertama kali mengikuti ajang Miss Universe pada tahun 1974 Nia Kurniasih Ardikoesoma Garuda Pageants on Instagram 8 April 2018 Diakses tanggal 9 April 2018 Inna Lillahi Wa Inna Ilaihi Rajiun Telah Meninggal Dunia Wakil Pertama Indonesia yang mengikuti Ajang Miss Universe pada Tahun 1974 Nia Kurniasih Ardikoesoma Pageant Crown Warriors on Instagram 8 April 2018 Diakses tanggal 9 April 2018 Bacaan lebih lanjut sunting Indonesia Dinisari Mia Chitra 9 November 2016 SPEKTRUM BISNIS Indonesia amp Putri Kecantikan Bisnis com Diakses tanggal 22 Desember 2016 Indonesia Meraba Sosok Puteri Indonesia Dengan Rasa Miss Universe iPageants 18 Oktober 2016 Diarsipkan dari versi asli tanggal 16 September 2017 Diakses tanggal 22 Desember 2016 Pranala luar sunting Inggris Indonesian Beauty Queens in New Order of Government Diarsipkan 2016 01 30 di Wayback Machine Penghargaan dan prestasiDidahului oleh Gelar baru Miss Universe Indonesia1974 Diteruskan oleh nbsp Lydia Arlini Wahab 1975 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Nia Kurniasih Ardikoesoema amp oldid 25156238