www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu waktu Cari sumber Ngadiharjo Borobudur Magelang berita surat kabar buku cendekiawan JSTORNgadiharjo adalah desa di kecamatan Borobudur Magelang Jawa Tengah Indonesia Desa Ngadiharjo merupakan desa wisata di kawasan Borobudur yang meniliki banyak potensiNgadiharjoDesaNegara IndonesiaProvinsiJawa TengahKabupatenMagelangKecamatanBorobudurKode pos56553Kode Kemendagri33 08 02 2015Luas596 haJumlah penduduk5775 jiwaKepadatan jiwa km Desa Ngadiharjo adalah sebuah Desa Wisata di Kecamatan Borobudur Kabupaten Magelang Jarak tempuh dari Ibukota Kecamatan 4 Km dan 10 Km dari ibu kota Kabupaten kearah selatanLuas Wilayah Desa Ngadiharjo 590 100 Ha Daftar isi 1 Batas wilayah desa 2 Dusun 3 Pemerintahan 4 WisataBatas wilayah desa sunting Sebelah Utara berbatasan dengan Desa Kebonsari Sebelah Barat berbatasan dengan Desa Paripurno Sebelah Selatan berbatasan dengan Desa Karanganyar Sebelah Timur berbatasan dengan KarangrejoDesa Ngadiharjo terdiri dari 12 Dusun terbagi menjadi 12 RW Rukun Warga dan 45 RT Rukun Tetangga Di desa wisata ini mempunyai 6 guesthouse Balkondes Ngadiharjo dan 35 homestay wargaDusun suntingBerikut adalah dusun yang berada di Ngadiharjo Kedok Saji Genjahan Ngabean Trukan Garjo Kalangan Karang Karangtengah Mbleder Sidengen Tanjung TawangsariPemerintahan suntingKelembagaan Pemerintah Desa Ngadiharjo Kepala Desa Wahyu Sariyanto Sekretaris Desa Haidar Imama Kaur Keuangan Farid Widi Cahyono Kasi Pemerintahan Wenas Kuncoro Aji Kasi Kesra Misbachul Hakiem Ainun Najieb Kaur Umum M Bahrodin Kasi Pelayanan M Nurkhalim Kadus Genjahan amp Karang kalangan Inggil Widoyo Kadus Bleder amp Tawangsari Khakim Kadus Karangtengah Utara Paham Kadus Karangtengah Selatan Nak Adi Kadus Ngabean amp Tanjung Sriwoto Kadus Sidengen Utara Palil Kadus Sidengen Selatan Habib S Kadus Saji amp Kedok M BulkinWisata suntingBerikut adalah wisata yang berada di Ngadiharjo Balai Gede Tempat P Diponegoro menyusun strategi bertemu tokoh agama dan masyarakat Petilasan Ki Udan Bareng Petilasan Empu Supo Watu Lumpang Yoni Tegal Sendang Kali Kulon Sendang Saji Cagar Budaya Ki Merto Senjoyo Sendang Asmoro nbsp Artikel bertopik kelurahan atau desa di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Ngadiharjo Borobudur Magelang amp oldid 23801603