www.wikidata.id-id.nina.az
New START for Strategic Arms Reduction Treaty Rusia SNV III SNV III adalah perjanjian pelucutan senjata nuklir antara Amerika Serikat dan Federasi Rusia yang memiliki nama resmi Measures for the Further Reduction and Limitation of Strategic Offensive Arms Perjanjian ini ditandatangani pada tanggal 8 April 2010 di Praha 3 4 dan setelah diratifikasi 5 6 akan diterapkan tanggal 5 Februari 2011 1 Perjanjian ini diperkirakan berlaku sampai tahun 2021 New START SNV IIINama panjang Treaty between the United States of America and the Russian Federation on Measures for the Further Reduction and Limitation of Strategic Offensive Arms Dogovor mezhdu Rossijskoj Federaciej i Soedinyonnymi Shtatami Ameriki o merah po dalnejshemu sokrasheniyu i ogranicheniyu strategicheskih nastupatelnyh vooruzhenijPresiden Obama dan Medvedev setelah menandatangani Perjanjian Praha JenisPelucutan senjata nuklir strategisDirancang19 Mei 9 November 2009Ditandatangani8 April 2010LokasiPraha Republik CekoEfektif5 Februari 2011 1 2 SyaratRatifikasi kedua pihakHabis tempo5 Februari 2026 perjanjian secara teknis sudah kadaluwarsa pada 2021 Rusia menangguhkan partisipasinya pada 21 Februari 2023 meskipun perjanjian tersebut sebenarnya masih berlaku Penanda tanganBarack ObamaDmitry MedvedevPihak Amerika Serikat Federasi RusiaRatifikasiSenat Amerika SerikatMajelis Federal RusiaBahasaInggris Rusia source source source source source Signing the New START Treaty New START menggantikan Perjanjian Moskwa SORT yang berakhir bulan Desember 2012 Sesuai namanya ini adalah kelanjutan perjanjian START I yang berakhir bulan Desember 2009 rancangan perjanjian START II yang tidak pernah diberlakukan dan perjanjian START III yang negosiasinya tidak pernah selesai Sesuai yang tercantum dalam perjanjian ini jumlah peluncur rudal nuklir strategis akan dikurangi hingga separuhnya Sistm inspeksi dan verifikasi baru akan dibuat untuk menggantikan mekanisme SORT Perjanjian ini tidak membatasi jumlah simpanan senjata nuklir nonaktif milik Amerika Serikat dan Rusia yang sampai saat ini masih berjumlah ribuan 7 Lihat pula suntingSTART I START II START III SORT SALT I and II 2010 NPT Review ConferenceReferensi sunting a b U S Russia nuclear arms treaty finalized USA Today The Associated Press 5 February 2011 Diakses tanggal 5 February 2011 New RF US START Treaty comes into effect ITAR TASS Diakses tanggal 5 February 2011 Jesse Lee 26 March 2010 President Obama Announces the New START Treaty The White House Whitehouse gov Diakses tanggal 9 April 2010 US and Russian leaders hail nuclear arms treaty BBC News 8 April 2012 Diakses tanggal 22 August 2012 Fred Weir With Russian ratification of New START what s next for US Russia relations CSMonitor com Diakses tanggal 2011 09 11 Medvedev signs law ratifying Russia U S arms pact Reuters 28 January 2011 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012 08 14 Diakses tanggal 2013 01 22 Baker Peter 26 March 2010 Twists and Turns on Way to Arms Pact With Russia The New York Times Diakses tanggal 9 April 2010 Pranala luar sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai START treaty 2010 New Strategic Arms Reduction Treaty New START from the United States Department of State The New START Treaty and Protocol from Whitehouse gov Jonathan Schell Says U S Russia Nuclear Standoff Defies Rational Explanation video report by Democracy Now New START One Year Later Interview with Christopher A Ford Hudson Institute Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title New START amp oldid 22998446