www.wikidata.id-id.nina.az
Negara Neo Inka juga dikenal dengan nama Negara Neo Inka Vilcabamba adalah negara Inka yang didirikan oleh Manco Inca Yupanqui anak laki laki mantan kaisar Inka Huayna Capac di Vilcabamba pada tahun 1537 Negara ini merupakan sisa dari Kerajaan Inka 1438 1533 setelah penaklukan Spanyol Negara ini berdiri hingga tahun 1572 ketika markas Inka terakhir ditaklukan oleh Spanyol dan pemimpin Inka terakhir Tupac Amaru anak laki laki Manco ditangkap dan dihukum mati Negara Neo InkaTawantinsuyu code qu is deprecated Quechua 1537 1572Departemen Cusco modern di Peru batas Negara Neo Inka masih belum jelasStatusNegara merdeka di VilcabambaVasal Imperium Spanyol 1567 1571 Ibu kotaVilcabambaBahasa yang umum digunakanQuechuaAgamaAgama Inka Katolik RomaPemerintahanMonarkiSapa Inka 1537 1544Manco Inca Yupanqui 1545 1560Sayri Tupac 1563 1571Titu Cusi 1571 1572Tupac AmaruEra SejarahPeriode modern awal Manco Inca Yupanqui mendirikan Negara Neo Inka di Vilcabamba1537 Traktat Acobamba1566 Ditaklukan oleh Francisco de Toledo1572Didahului oleh Digantikan olehGovernorat Kastilia BaruKerajaan Inka Virreinato PeruSekarang bagian dari PeruPranala luar SuntingThe Neo Inca State 1537 1572 nbsp Artikel bertopik sejarah ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Negara Neo Inka amp oldid 22772219