www.wikidata.id-id.nina.az
MuricidaeShell of Chicoreus palmarosaeKlasifikasi ilmiahKerajaan AnimaliaFilum MolluscaKelas Gastropoda tanpa takson clade Caenogastropodaclade Hypsogastropodaclade NeogastropodaSuperfamili MuricoideaFamili MuricidaeRafinesque 1815SubfamiliesLihat teks Muricidae nama umumnya siput murex murex snail atau siput karang rock snail adalah suatu famili besar dalam taksonomi untuk siput laut dengan aneka ragam ukuran Meliputi kira kira 1 600 spesies hidup hampir 10 dari seluruh Neogastropoda Tambahan pula ada 1 200 spesies yang sudah punah yang diketemukan fosilnya 1 Terdiri dari banyak subfamilia meskipun masih diperdebatkan mengenai pembagian subfamilia maupun definisi dari masing masing genus Banyak muricid mempunyai cangkang unik yang dianggap menarik bagi pengumpul cangkang kerang maupun arsitek interior Daftar isi 1 Pemerian cangkang 2 Kebiasaan hidup 3 Nilai sejarah 4 Catatan fosil 5 Subfamilia 6 Referensi 7 Pustaka tambahan 8 Pranala luarPemerian cangkang SuntingCangkang muricid mempunyai bentuk yang bervariasi luas umumnya dengan rusuk spire yang agak naik dan bentuk yang kuat mengandung gigi gigi spiral dan sering kali varix aksial biasanya tiga atau lebih varices pada setiap whorl juga sering kali memiliki duri duri spine tabung tabung tubercle atau bilah bilah blade like process Periostracum tidak dijumpai dalam familia ini Lubang aperture berbeda beda bentuknya dapat berbentuk oval ovate atau lebih kurang terkontraksi dengan anterior siphonal canal yang terlihat jelas dan dapat berukuran panjang sekali Bibir luar cangkang sering bergerigi di dalamnya kadang kali dengan proses berbentuk gigi gigi di tepinya Bagian columella dapat halus sampai agak kasar Bagian operculum bersifat corneous tebalnya berbeda beda dengan nukleus dekat ujung anterior atau sekitar tengah tengah dari batas luar nbsp A mass of muricid egg capsules in a tidepool in Central CaliforniaKebiasaan hidup SuntingKebanyakan spesies muricid adalah karnivora predator aktif yang memakan gastropoda lain bivalva dan barnacle Muricid meletakkan telurnya dalam kapsul korneus pelindung yang ukuran atau bentuknya berbeda beda menurut spesies Dari kapsul ini anak anaknya kadang kala berbentuk larva planktonik akan menetas dan merangkak ke luar Nilai sejarah SuntingSejumlah spesies dari genus genus yang termasuk familia ini telah digunakan sejak zaman purbakala oleh orang orang di sekitar Laut Tengah kemungkinan orang Fenisia yang mula mula melakukannya untuk menghasilkan bahan pewarna yang mahal terang dan stabil yang dikenal sebagai Ungu Imperial atau Ungu Tyre juga pewarna khusus untuk kebudayaan Yahudi Tekelet dan Argaman Catatan fosil SuntingFamilia Muricidae pertama kali muncul dalam catatan fosil dalam era Aptian pada periode Cretaceous Subfamilia Sunting nbsp Numerous Hexaplex trunculus for sale in a fishmarket in SpainMenurut buku Taxonomy of the Gastropoda karya Bouchet amp Rocroi 2005 familia Muricidae terdiri dari sejumlah sub familia berikut Coralliophilinae Chenu 1859 synonym Magilidae Thiele 1925 Ergalataxinae Kuroda Habe amp Oyama 1971 Haustrinae Tan 2003 Muricinae Rafinesque 1815 Muricopsinae Radwin amp d Attilio 1971 Ocenebrinae Cossmann 1903 Rapaninae Gray 1853 synonym Thaididae Jousseaume 1888 Tripterotyphinae d Attilio amp Hertz 1988 Trophoninae Cossmann 1903 Typhinae Cossmann 1903Referensi Sunting Merle et al 2011Pustaka tambahan SuntingHouart R 1994 Illustrated Catalogue of Recent Species of Muricidae named since 1971 181 pp incl 28 pls Verlag Christa Hemmen Wiesbaden ISBN 3 925919 19 8 Merle D Garrigues B amp Pointier J P 2011 Fossil and Recent Muricidae of the World Part Muricinae 648 pp 182 colour plates ConchBooks Hackenheim ISBN 978 3 939767 32 9 Poutiers J M 1998 Gastropods in FAO Species Identification Guide for Fishery Purposes The living marine resources of the Western Central Pacific Volume 1 Seaweeds corals bivalves and gastropods Rome FAO page 553 Rosenberg Gary 1992 The Encyclopedia of Seashells New York Dorset Press Vaught K C 1989 A Classification of the Living Mollusca American Malacologists Inc Melbourne Florida Pranala luar Sunting nbsp Wikispecies mempunyai informasi mengenai Muricidae nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Muricidae CAAB listing for family Muricidae George E Radwin and Anthony D Attilio The Murex shells of the World Stanford University press 1976 ISBN 0 8047 0897 5 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Muricidae amp oldid 23793287