www.wikidata.id-id.nina.az
Mereka Tak Pernah Mengerti adalah album kedua dari Tipe X dirilis pada tahun 2001 dan diterbitkan oleh Aquarius Musikindo Mereka Tak Pernah MengertiAlbum studio karya Tipe XDirilis15 Mei 2001DirekamFebruari April 2001GenreSka Rock amp DangdutLabelAquarius MusikindoProduserTipe X amp M S AjiKronologi Tipe XSKA Phobia 1999 String Module Error Match not foundString Module Error Match not found Mereka Tak Pernah Mengerti 2001 Super Surprise 2003 String Module Error Match not foundString Module Error Match not found Album kedua ini adalah hasil kerja dalam pengasingan selama 3 bulan Lagu Salam Rindu Sakit Hati dan Selamat Jalan menjadi lagu hits dalam album kedua ini Lagu Salam Rindu menjadi single pertama dan meledak dibuat dengan perdebatan sengit antara kakak adik Tresno Riadi vokal dan Billy gitar Sakit Hati menjadi single kedua Tipe X dalam album ini Dirilis setelah lagu Salam Rindu meraih sukses yang sangat bagus Lagu ini memiliki unsur musik yaitu Ska Rock dan juga Dangdut Suara Tabla yang muncul dalam lagu pembuka album kedua milik Tipe X ini membuat unsur dangdut dalam lagu ini semakin terasa kental Lagu ini juga menjadi lagu terbaik Tipe X sampai saat ini sama seperti lagu Salam Rindu Kesuksesan album ini membuat Tipe X meraih Triple Platinum lantaran album ini terjual lebih dari 500 000 kopi 3 Platinum Album ini menyajikan lagu lagu baru yang kaya akan suasana hati Daftar isi 1 Daftar lagu 2 Anggota 3 Informasi Mengenai Album Ini 4 ReferensiDaftar lagu suntingNo Judul Durasi No Judul Durasi 01 Sakit Hati 03 45 06 Harus Pisah 03 59 02 Salam Rindu 03 40 07 Keracunan 03 50 03 Lagi Lagi Sendiri 04 58 08 Sadar Dong 03 15 04 Sst 03 55 09 Biar Ngga Penasaran 04 16 05 Indonesia Sayang 04 03 10 Selamat Jalan 04 29Anggota suntingTresno Riadi lead vocal Micky bass Yoss guitar Billy guitar Hendro drum Anto trombone Andi Toha saksofon trumpet Musisi Tambahan Eka trumpet pada lagu Salam Rindu dan Sadar Dong Rizal tabla pada lagu Sakit Hati Iwan keyboard pada lagu Salam Rindu Lucky tenor saksofon pada lagu Harus Pisah Informasi Mengenai Album Ini suntingAlbum ini digarap selama 3 bulan Februari April pada tahun 2001 di Jati Waringin markas yang juga menjadi basecamp dan studio Tipe X serta saat itu adalah rumahnya Tresno Selepas album pertama muncul serangan para haters dapat direspon dengan sangat apik oleh Tresno dalam lagu Sst Sikat Sikat Terus dan Sadar Dong Lagu lagu dalam album kedua ditujukan untuk para pembenci Tipe X Album kedua merupakan sindiran untuk para haters yang membenci Tipe X Album ini merupakan ekspresi perlawanan Tipe X kepada para pembenci dan menjadi album terbaik Tipe X sampai saat ini Selama proses penggarapan lagu Salam Rindu kakak adik yaitu Tresno vokal dan Billy gitar sempat berseteru mengenai aransemen lagu ini Tresno menyukai lagu lagu cepat Tresno menginginkan lagu ini dengan beat lebih cepat agar dapat memudahkan ketika sedang bernyanyi di atas panggung dan lebih gampang menghidupkan suasana sementara Billy lebih menyukai musik yang lebih lambat Billy sempat kesal dan pernah berniat hengkang dari Tipe X namun akhirnya tak dilakukan oleh Billy Setelah berulang kali aransemen maka versi Billy yang terpilih dan lagu Salam Rindu menjadi lagu paling ngetop sepanjang sejarah Tipe X sampai saat ini Tresno sang vokalis sekaligus pencipta lagu sampai sekarang tak pernah tahu pergulatan hati Billy yang sempat ingin keluar gara gara mengaransemen lagu Salam Rindu yang menjadi lagu paling ngetop sepanjang sejarah Tipe X Tresno awalnya ragu dan tidak yakin soal lagu Salam Rindu yang dianggap cemen Namun setelah para personel Tipe X memberi respon positif dan 3 personel Tipe X Micky Anto dan Hendro menyukai lagu Salam Rindu maka lagu Salam Rindu dimunculkan dalam album kedua dan menjadi lagu yang membawa Tipe X ke puncak kesuksesan Single pertama Salam Rindu video klipnya dibuat oleh Dimas Djayadiningrat dari rumah produksi Millenium Selain Salam Rindu lalu menyusul single kedua Sakit Hati dan single ketiga Selamat Jalan yang video klipnya dibuat oleh Eugene Panji Lagu lagu Tipe X di album ini memiliki berbagai macam tema Ada lagu tentang sosial dalam lagu Selamat Jalan lagu tentang drugs dalam lagu Keracunan dan lagu nasionalisme dalam lagu Indonesia Sayang Bahkan aransemen bagian intro lagu Salam Rindu sengaja dibuat semirip mungkin dengan lagu Rambadia yang berasal dari daerah Tapanuli Sementara itu lagu Indonesia Sayang dibuat untuk menyemangati dan memotivasi bangsa Indonesia untuk bangkit dari ketertinggalan Dalam Anugerah Musik Indonesia 2001 Tipe X masuk dalam 3 nominasi Bidang Alternatif Ska Duo Grup Terbaik untuk album Mereka Tak Pernah Mengerti Lagu Terbaik untuk lagu Salam Rindu cipt Tresno Tipe X dan Album Terbaik untuk album Mereka Tak Pernah Mengerti Tipe X M S Aji amp Tipe X Pops Musik amp Aquarius Musikindo Terjual hingga 500 000 kopi 3 Platinum Referensi sunting Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Mereka Tak Pernah Mengerti amp oldid 25281426