www.wikidata.id-id.nina.az
Medali Kepeloporan adalah tanda jasa yang diberikan oleh Presiden Republik Indonesia Medali Kepeloporan diberikan kepada seorang perintis penemu maupun pengembang suatu karya atau bidang yang bermanfaat bagi bangsa negara dan pembangunan Indonesia 1 Medali KepeloporanTipeTanda jasaNegara IndonesiaDipersembahkan olehPresiden IndonesiaStatusMasih dianugerahkanDidirikan2009Diberikan perdana2011Diberikan terakhir2020Pita tanda jasaKeutamaanSetaraMedali KejayaanMedali Perdamaian Daftar isi 1 Ikhtisar 2 Bentuk 3 Lihat pula 4 ReferensiIkhtisar SuntingMedali Kepeloporan merupakan salah satu dari tiga tanda jasa di Indonesia Tanda jasa ini dapat diberikan kepada seorang warga negara Indonesia maupun warga negara asing Kriteria penerima tanda jasa ini adalah perintis atau pengembang suatu bidang yang bermanfaat bagi bangsa dan negara penemu dan pengembang ilmu pengetahuan dan teknologi serta pencipta suatu karya yang bermanfaat bagi pembangunan Sama seperti tanda jasa lainnya kedudukan medali ini berada setingkat di bawah Bintang Mahaputera dan setingkat di atas Bintang Yudha Dharma 1 Bentuk SuntingMedali Kepeloporan terdiri atas kalung patra dan miniatur Medali Kepeloporan merupakan tanda jasa berbentuk segi lima berwarna emas dan terbuat dari logam kuningan Tepat di tengah medali terdapat lukisan peta Indonesia yang di bawahnya tertulis Kepeloporan Di sekitar peta dan tulisan tersebut melingkar setangkai padi dan kapas Pita kalung medali dan miniatur tanda jasa ini berwarna dasar hijau dengan lajur biru tua di tengahnya 2 Lihat pula SuntingDaftar tanda kehormatan di IndonesiaReferensi Sunting a b Sekretariat Negara Republik Indonesia Undang Undang Nomor 20 Tahun 2009 Tentang Gelar Tanda Jasa dan Tanda Kehormatan PDF Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 2021 06 13 Diakses tanggal 2021 04 20 Sekretariat Negara Republik Indonesia Lampiran II Peraturan Pemerintah Nomor 35 Tahun 2010 PDF JDIH Kementerian Sekretariat Negara Diakses tanggal 2021 04 20 nbsp Artikel bertopik Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Medali Kepeloporan amp oldid 23329781