www.wikidata.id-id.nina.az
Mayong Lor adalah salah satu desa di kecamatan Mayong Jepara Jawa Tengah Indonesia Mayong LorDesaNegara IndonesiaProvinsiJawa TengahKabupatenJeparaKecamatanMayongKode pos59465Kode Kemendagri33 20 04 2001Luas Jumlah penduduk Kepadatan Daftar isi 1 Letak Geografis 2 Potensi 3 Pendidikan Daftar Sekolah 4 Nomor PentingLetak Geografis suntingSebelah Utara berbatasan dengan desa Pelemkerep sedangkan di sebalah selatan berbatasan dengan desa Mayong Kidul pada sebelah barat berbatasan dengan desa Tigojuru dan di sebelah timur berbatasn dengan desa Pringtulis dan Tunggul Pandean Potensi suntingKerajinan gerabah keramik berkembang di Desa Mayong Lor Kecamatan Jepara Berbagai produk dengan kualitas yang baik dihasilkan oleh masyarakat setempat untuk memenuhi permintaan pasar Jika pada tahun 2005 jumlah unit usaha di industri ini tercatat 43 unit maka sampai akhir tahun 2008 terdapat tambahan lima unit usaha baru menjadi 48 Indsutri ini juga menjadi sandaran hidup bagi 200 tenaga kerja yang terserap Intensitas produksi yang cukup tinggi menjadikan nilai produksi industri ini sanggup menembus angka Rp 389 miliar sepanjang tahun 2008 Produk kerajinan gerabah keramik Mayong Lor yang paling terkenal adalah celengan vas bunga pot lampu empluk dan peralaatan dapur poci kendi layah kuali paso kendil Produk produk ini tak hanyya terkenal di Jepara tapi juga sampai kota kota di Jawa Tengah Pendidikan Daftar Sekolah suntingSD MI SD Negeri 1 Mayong Lor Jl Raya Mayong Jepara SD Negeri 2 Mayong Lor Jl Mayong Welahan km 12 SD Negeri 3 Mayong Lor Jl Mayong Welahan KM 1 5 SD Negeri 4 Mayong Lor Desa Mayonglor SD Negeri 5 Mayong Lor Jalan Dorang Km 1 Mayong Lor SDIT 1 Al Anwar Jl Pesantren No 161 MI Sabilul Ulum Jl Madrasah Mayonglor SMP MTs SMP Negeri 1 Mayong Jl Raya Mayong Jepara SMP Al Ishom Jl Pesantren No 161 MTs Sabilul Ulum JL Welahan No 30 Mayong Lor SMA MA SMK MA Sabilul Ulum JL Welahan No 30 Mayong Lor SMK Muhammadiyah Mayong Jl Pegadaian Mayong Lor SMK Al Anwar JL Pesantren RT 02 RW IX No 59 Gleget SMA Muhammadiyah 2 Mayong Jl Pegadaian Mayong Lor Pondok Pesantren Al Muna Al Ishlah Al Ishom Al AzharNomor Penting suntingPuskesmas keling 0291 579153 nbsp Artikel bertopik kelurahan atau desa di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Mayong Lor Mayong Jepara amp oldid 24321052